Kementerian Agama (Kemenag) menyampaikan peran fasilitator bimbingan perkawinan (Bimwin) menjadi faktor penurunan angka perceraian pada 2023 sampai 10,2 persen.
Kantor Pengadilan Agama di Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau, menerima sebanyak 216 perkara gugatan perceraian selama periode bulan Januari hingga Mei 2023.
Sejak bulan Januari sampai akhir Maret 2022, Pengadilan Agama Kraksaan sudah menerima 372 perkara. Maka akan ada 263 janda dan duda baru di Kabupaten Probolinggo
Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).