Deretan Rematch Terheboh 2022, Kelas Berat Paling Panas
Dalam pertandingan tinju, hal lumrah jika diadakan pertandingan kedua dengan lawan yang sama, yang biasa disebut rematch. Di tahun 2022 ini, ada dua rematch yang akan digelar.
Sabtu, 2 April 2022 - 16:25 WIB
Sumber :
- tim Sport tvOne
Namun, ESPN melaporkan rematch akan tetap berlangsung pada musim panas ini. Kementrian Olahraga Ukraina dikabarkan telah memberikan izin kepada Usyk untuk meninggalkan Ukraina. Dalam rekor tinju tercatat, Oleksandr Usyk (35 thn) telah melakoni 19 kali pertandingan dan belum terkalahkan. Bahkan 13 kemengan berhasil diraih secara KO.
Sedangkan Anthony Joshua (32 thn) tercatat telah melakoni 26 kali pertandingan, 24 kali menang, 22 menang KO, dan 2 kali kalah. (Leny P/wnb)
Load more