News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kisah Inspiratif Parli Tunena: Guru yang Bermimpi Jadi Juara OnePride

Parli Tunena yang memiliki latar belakang profesi seorang guru olahraga memilih menjadi petarung profesional melalui ajang OnePride MMA sejak tahun 2018 silam.
Jumat, 29 Oktober 2021 - 00:09 WIB
Kisah Inspiratif Parli Tunena: Guru yang Bermimpi Jadi Juara OnePride
Sumber :
  • tvOne

Jakarta - Perkembangan olahraga beladiri campuran Mixed Mrtial Arts (MMA) beberapa tahun belakangan menjadi trend di Tanah Air. Bahkan untuk menjadi fighter MMA tak hanya berlatar belakang profesi atlet beladiri. Namun seorang guru pun bisa menjadi fighter MMA.

Parli Tunena (30) adalah seorang fighter kelahiran Desa Leleoto, Kecamatan Tobelo Selatan, Kabupaten Halmahera Utara, Provinsi Maluku Utara yang memiliki latar belakang profesi seorang guru olahraga. Ia memilih menjadi petarung profesional melalui ajang OnePride MMA sejak tahun 2018 silam. Hebatnya lagi, ia mampu menunjukan kemampuan teknik bertarungnya di atas oktagon.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dengan dibekali beladiri wushu, muaythai dan gulat yang ditekuni sejak tahun 2008, anak ke 4 dari 8 bersaudara ini telah mencatat rekor bartanding 4 kali menang dan 1 kali kalah di kelas Straw. Inilah catatan prestasi yang telah diraih Parli Tunena sepanjang berlaga di Arena OnePride MMA:

Parli Tunena Vs  Bayu Supriyanto

Pertarungan perdana Parli Tunena diawali dengan menghadapi Bayu Supriyanto. Fighter asal sasana HAN Academy Solo pada Fight Night (FN) 24, tahun 2018 harus menjalani 3 ronde panjang yang melelahkan. Namun fighter yang memiliki julukan The Flash itu mampu menunjukkan stamina yang prima.

Saat itu dominasi pertarungan masih dikuasai Bayu Supriyanto sejak ronde 1 dan 2 dengan gaya bertarung groung fight. Adu kuat teknik kuncian terjadi dan saatnya kesempatan di ronde 3, Parli mampu membalikkan keadaan dengan beberapa kali mencoba teknik kuncian leher (Rear Naked Choke, RNC) dan berhasil memenangkan pertarungan.

Parli Tunena Vs Muchnazwir Muhammad
 
Pertandingan ke 2 Parli Tunena terjadi pada FN. 28 yang berhadapan dengan Muchnazwir Muhammad, fighter asal sasana Teanlong Kungfu Bogor dengan hasil kemenangan angka mutlak.  Parli mendominasi laga sepanjang 3 ronde dengan ground fight.

Parli Tunena Vs Rio Tirto

Kekuatan stamina dan teknik bertarung Parli Tunena kembali diuji saat melakoni pertarungan ketiganya menghadapi Rio Tirto, Fighter asal sasana Warrior. Namun setelah pertarungan panjang selama 3 ronde, Pak guru harus menelan kekalahan angka pada FN. 31 tahun 2019.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Parli Tunena Vs M. Sanjaya

Setelah absen selama 2 tahun, Parli Tunena kembali hadir di arena OnePride MMA. Ia menunjukkan bangkit dari kekalahan pertarungan sebelumnya. Pemegang sabuk oranye wushu itu meladeni M. Sanjaya pada FN. 40.
 
Bosan melakoni peratarungan selama 3 ronde, Parli mencoba gaya bertarung dengan cepat. Bahkan saat dirinya terjepit dengan triangle chocke mampu menggunakan teknik Slam (bantingan) dan membuat lawan tak berdaya di ronde 1.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT