News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Mengenal Alwi Farhan, Pemain Muda yang Digadang Jadi Penerus Taufik Hidayat Siap Bersinar di SEA Games 2025

Mengenal Alwi Farhan, bintang muda bulu tangkis Indonesia yang digadang menjadi penerus Taufik Hidayat. Intip profil, prestasi, dan ambisinya bersinar di SEA Games 2025.
Selasa, 2 Desember 2025 - 11:06 WIB
Alwi Farhan akan menantang Chou Tien Chen di perempatfinal Hong Kong Open 2025
Sumber :
  • Instagram/PBSI

tvOnenews.com - Nama Alwi Farhan tengah mencuri perhatian publik Indonesia setelah rangkaian prestasi gemilang yang ia torehkan dalam dua tahun terakhir.

Di usianya yang masih 20 tahun, pebulutangkis tunggal putra asal Surakarta ini menjelma menjadi harapan baru Merah Putih, baik di level individu maupun beregu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dengan gaya bermain agresif, mental kuat, serta konsistensi yang makin matang, Alwi diprediksi bakal menjadi tulang punggung sektor tunggal putra Indonesia untuk masa panjang.

Profil Alwi Farhan

Alwi Farhan Alhasny lahir pada 12 Mei 2005 di Surakarta, Jawa Tengah.

Olahraga bukanlah hal asing baginya. Sebelum intens menekuni bulu tangkis, ia bahkan sempat aktif bermain sepak bola dan menjadi kapten tim pada kompetisi tingkat sekolah dasar.

Namun, pengaruh sang kakak yang lebih dulu bergelut di dunia badminton membuat Alwi berpindah haluan, sebuah keputusan yang kemudian mengubah masa depannya.

Nama Alwi mulai terpantau sejak menjuarai YONEX Korea Junior Championship U-13 pada 2017, diikuti berbagai gelar lain di level usia muda. 

Konsistensi itu kemudian mengantarnya masuk ke Pelatnas PBSI pada 2022, membuka lembaran baru kariernya sebagai atlet profesional.

Puncak gebrakan awal Alwi datang pada BWF Junior World Championship 2023, ketika ia menjadi tunggal putra Indonesia pertama yang meraih gelar juara dunia junior.

Saat itu, ia mengalahkan Hu Zhe An dari China, momen yang menandai kemunculannya sebagai fenomena baru.

Prestasi Melejit di Level Senior

Memasuki level senior, performa Alwi semakin mengerikan.

Tahun 2024 dan 2025 menjadi fase penting yang menunjukkan betapa cepat ia beradaptasi dengan kerasnya persaingan BWF Tour.

Salah satu pencapaian paling menonjol adalah gelar Macau Open 2025, yang sekaligus menjadi gelar perdana Alwi di level BWF World Tour.

Dalam final yang berlangsung di Macao East Asian Games Dome, ia tampil dominan dengan menumbangkan wakil Malaysia Justin Hoh melalui kemenangan telak 21-15, 21-5.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menariknya, prestasi ini membuat Alwi mengikuti jejak legenda bulu tangkis Indonesia, Taufik Hidayat, yang pernah menjuarai turnamen yang sama pada 2008.

Sepanjang perjalanan turnamen, Alwi tampil nyaris tanpa celah dan menyapu bersih lawan-lawan tangguh dari Malaysia, Indonesia, Hong Kong, hingga India.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT