News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Naik Empat Peringkat, Tunggal Putra Indonesia Alwi Farhan Tempati Ranking 17 Dunia

Dalam daftar peringkat terbaru yang dirilis Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF), Selasa, Alwi kini mengoleksi 52.610 poin berkat penampilannya di Korea Open 2025.
  • Reporter :
  • Editor :
Selasa, 30 September 2025 - 22:19 WIB
Alwi Farhan tunggal putra Indonesia.
Sumber :
  • PBSI

Jakarta, tvOnenews.com - Sejumlah tunggal putra Indonesia mengalami kenaikan peringkat dunia setelah tampil di BWF World Tour Super 500 Korea Open 2025, pekan lalu. Termasuk diantaranya Alwi Farhan.

Alwi mendapat kenaikan yang cukup signifikan. Pemain jebolan klub Exist Jakarta itu naik empat tingkat ke posisi 17 dunia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Alwi Farhan Saat Tampil di China Masters 2025.
Alwi Farhan Saat Tampil di China Masters 2025.
Sumber :
  • PBSI

 

Dalam daftar peringkat terbaru yang dirilis Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF), Selasa, Alwi kini mengoleksi 52.610 poin berkat penampilannya di Korea sebelum langkahnya dihentikan Jonatan Christie di babak empat besar dengan skor 21-18, 14-21, 15-21.

Selain Alwi, Chico Aura Dwi Wardoyo juga memperbaiki posisinya dengan melesat 10 setrip ke ranking 41 dunia meski tersingkir pada babak kedua. Bermula dari kualifikasi, pebulu tangkis asal Papua itu harus mengakui keunggulan Chou Tien Chen (Taiwan) dengan skor 9-21, 17-21.

Kenaikan peringkat lebih besar dialami Anthony Sinisuka Ginting yang merangsek 24 posisi ke peringkat 61 dunia. Ginting akhirnya memetik kemenangan pertamanya sejak Malaysia Open 2025, meski harus terhenti di babak kedua Korea Open.

Sementara itu, Jonatan Christie yang menjadi juara usai mengalahkan Anders Antonsen (Denmark) di final dengan skor 21-10, 21-15, 21-17 masih tertahan di peringkat keenam dunia dengan 78.144 poin. Gelar di Korea menjadi trofi pertama Jonatan sepanjang musim ini.

Peringkat tunggal putra BWF per 30 September 2025:

Shi Yu Qi (China) – 109.117 poin
Anders Antonsen (Denmark) – 98.313 poin
Kunlavut Vitidsarn (Thailand) – 95.079 poin
Li Shi Feng (China) – 84.228 poin
Chou Tien Chen (Taiwan) – 80.619 poin
Jonatan Christie (Indonesia) – 78.144 poin
Alex Lanier (Prancis) – 71.231 poin
Christo Popov (Prancis) – 67.457 poin
Loh Kean Yew (Singapura) – 66.719 poin
Weng Hong Yang (China) – 65.440 poin
———

17. Alwi Farhan (Indonesia) – 52.610 poin

41. Chico Aura Dwi Wardoyo (Indonesia) – 31.640 poin

57. Prahdiska Bagas Shujiwo (Indonesia) – 27.450 poin

61. Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) – 25.570 poin

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

70. Mohammad Zaki Ubaidillah (Indonesia) – 23.335 poin

(ant/aes)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT