News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ajang Pencarian Bakat Olahraga, Sebanyak 96 Pesilat Ikuti Kejuaraan Pencak Silat Kapolres Batu Cup 2

Sebanyak 96 pesilat berbagai perguruan silat di wilayah hukum Polres Batu ikuti kejuaraan Pencak Silat Kapolres Batu Cup 2. Kapolres Batu, AKBP Oskar Syamsudin
Minggu, 18 September 2022 - 00:50 WIB
Kejuaraan Pencak Silat
Sumber :
  • Istimewa

Batu, Jawa Timur- Sebanyak 96 pesilat dari berbagai perguruan silat di wilayah hukum Polres Batu mengikuti kejuaraan Pencak Silat Kapolres Batu Cup 2.

Dalam kejuaraan tersebut dalam rangka mencari bibit atlet pencak silat.Kejuaraan yang dibuka oleh Kapolres Batu, AKBP Oskar Syamsudin dilaksanakan di Gedung Panderman Mapolres Batu, Kota Batu, Sabtu (17/9/2022).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut Ketua IPSI Kota Batu Muladi, menjelaskan ada delapan nomor yang dipertandingkan, meliputi empat nomor putra dan empat nomor putri U-14 hingga U-17.

Kejuaraan yang mempertandingkan delapan nomor ini dilaksanakan selama dua hari (17-18 September 2022).

"Alhamdulillah, kejuaraan pencak silat Kapolres Cup 2 antusias peserta cukup tinggi. Sebelum di verifikasi  ada 104 peserta setelah di verifikasi ada 96 peserta yang lolos terdiri 58 laki laki dan 36 38 perempuan,"ujar Muladi.

"Pihak IPSI, sangat berterima kasih pada Bapak Kapolres Batu, mau menfasilitasi ajang kejuaraan pencak silat, sehingga para atlet pencak silat prestasi nya bisa bangkit kembali,"kata Muladi.

Sementara itu Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin mengaku bersyukur kegiatan kejuaraan pencak silat bisa terlaksana. Masing-masing ketua perguruan silat sudah berkomitmen menjaga persatuan dan kesatuan antar perguruan pencak silat.

"Kejuaraan ini bukan hanya ajang prestasi yang bergengsi, namun juga wahana silaturahmi antar perguruan pencak silat. Terlaksananya kegiatan ini merupakan bukti kerekatan antar perguruan pencak silat,"jelas Oskar.

Kita sama-sama menjaga kebersamaan dan persaudaraan karena kita semua adalah saudara.

Beberapa konflik antar perguruan silat yang terjadi di daerah lain, kapolres bersyukur di Kota Batu tidak terjadi hal serupa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kapolres Batu berharap momen ini bisa menciptakan perasaan kekeluargaan lebih baik lagi. Menang atau kalah itu hal biasa, namanya pertandingan, tanamkan rasa kekeluargaan, masing-masing perguruan bisa saling menambah pengetahuan dan pengalaman.

Lebih lanjut Kapolres mengajak elemen masyarakat untuk menciptakan situasi Kamtibmas agar wilayah Batu aman, serta mengajak keluarga besar pencak silat untuk bersinergi dengan siapa pun juga, bukan hanya berkaitan dengan prestasi olahraga namun penciptaan situasi yang kondusif.(eco/ppk)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT