News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Unek-unek Megawati Hangestri Akhirnya Terungkap, Meski Jago Main di Korea, Siapa Sangka Dia Mengeluhkan soal... 

Nama Megawati Hangestri tengah naik daun di kalangan pecinta bola voli Korea Selatan. Megawati sebagai opposite di Jung Kwan Jang Red Sparks. Atlet voli timnas
Kamis, 11 Januari 2024 - 16:38 WIB
Megawati Hangestri saat mengunjungi kafe milik Kapten Jung Kwan Jang Red Sparks Lee So-young
Sumber :
  • Tangkapan layar

tvOnenews.com - Atlet voli putri kebanggaan Indonesia Megawati Hangestri tengah naik daun di Korea Selatan berkat penampilan apiknya bersama Jung Kwan Jang Red Sparks

Megawati Hangestri beberapa kali menjadi pemain terbaik (MVP) di liga voli Korea Selatan. Terbaru, spike kerasnya memakan korban. Pemain lawan dibuatnya terkapar. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tak hanya gemilang di atas lapangan. Sikap dan keteguhan Megawati Hangestri dalam menjalankan syariat Islam menjadi panutan. 

(Foto: KOVO)

Ia merupakan satu-satunya atlet di Korea Selatan yang mengenakan hijab. Pevoli kelahiran Jember itu pun hanya mau mengonsumsi makanan halal.

Sikapnya yang rendah hati dan mudah bergaul membuat Megawati Hangestri mudah diterima di kalangan atlet negeri gingseng itu. 

Tak heran jika di setiap pertandingan Megawati Hangestri dipenuhi pendukung di tribun lapangan, baik itu dari orang Indonesia maupun orang Korea Selatan sendiri. 

Saat ditanya soal kesulitan bermain di Korea, Megawati pun menjelaskan adanya perbedaan budaya yang mencolok dibandingkan dengan di Indonesia. 

“Misalnya acara ditentukan pukul 02.30, mereka 02.15 itu udah kayak buru-buru mau mulai. Ini harus on time,” kata Megawati Hangestri dikutip dari Youtube Korea Reomit, Kamis (11/1/2024). 

(Foto: Instagram Megawati Hangestri)

Walaupun di Indonesia kebiasaan terlambat, mantan pemain Jakarta Pertamina Fastron itu berkomitmen maksimal 5 menit sebelum acara sudah sampai.

“Mereka itu kayak 15 menit sudah heboh. Kayak pas kemaren dia (penerjemah Megawati) bilang jam 2.45 interview gitu kan. Yaudah aku bangun 2.30,” ujarnya.  

“Trus dia telepon Mega bisa nggak sekarang, nggak nggak bisa ku jawab gitu. Mega 10 menit aja, ngga nggak bisa aku harus siap-siap dulu. Aku 2.55 kan itu sudah lebih dari on time,” imbuhnya. 

Saat ditanya apakah punya pesan untuk atlet-atlet voli muda Indonesia yang ingin bermain di luar negeri, Megawati Hangestri pun berbicara soal latihan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Ya, tetap semangat latihannya. Jangan males-males. Walau kadang aku juga males. Fun fact itu,” katanya sambil berseloroh.

“Nggak di voli pun, asal berprestasi di luar voli juga nggakpapa. Senyamanmu. Tetap tekuni pilihanmu walaupun capek,” tambahnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT