News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kisah Mualaf Johny Indo: Perampok Kelas Kakap yang Hatinya Terenyuh Lihat Orang Miskin, Pilih Masuk Islam di Masa Tuanya

Dikenal luas sebagai perampok kelas kakap pada akhir 1970-an, Robin Hood-nya Indonesia Johny Indo putuskan mualaf hingga jadi pendakwah hingga akhir hayatnya.
Jumat, 30 Mei 2025 - 11:55 WIB
Kisah mualaf mantan perampok Johny Indo
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

tvOnenews.com - Johny Indo merupakan salah satu perampok kelas kakap yang kiprahnya di dunia kriminal cukup disegani pada akhir 1970-an.

Namun siapa sangka, di masa tuanya Johny Indo memutuskan untuk mualaf dan memilih agama Islam hingga meninggal dunia pada Januari 2020 silam.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lantas, bagaimana kisah mualaf dari Robin Hood-nya Indonesia yakni Johny Indo? Berikut ulasannya.

Punya nama lengkap Johanes Hubertus Eijkenboom, Johny Indo lahir di Garut, Jawa Barat pada 6 November 1948. Ia tumbuh di keluarga yang menganut agama Kristen.

Nama Johny Indo mulai diketahui orang ketika dia terlibat dalam aksi pencurian emas senilai 129 kg di kawasan Cikini dan Kebon Kacang pada akhir 1970-an. 

Bersama 12 anak buahnya yang tergabung dalam kelompok Pachinko (Pasukan China Kota), Johny Indo juga dikenal karena dia membagikan hasil rampasan kepada orang miskin.

Oleh karena itu, julukan Robin Hood disematkan ke dalam diri Johny Indo. Dia tak menampik kalau aksinya itu memang terinspirasi dari film tersebut.

Robin Hood Indonesia Johny Indo
Robin Hood Indonesia Johny Indo
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Melintas

 

“Saya gak suka lihat banyak orang miskin di jalanan, saya mau jadi semacam Robin Hood lah gitu,“ ujar Johny Indo.

Pelarian Johny Indo akhirnya usai pada 1979. Ia diringkus oleh kepolisian setelah anak buahnya terlebih dahulu berhasil diamankan pihak berwajib.

Divonis 14 tahun penjara, Johny Indo sempat berhasil melarikan diri dari Lapas Nusakambangan. Namun, pelariannya itu tak berlangsung lama.

Setelah menjalani masa hukuman, Johny Indo langsung membintangi sejumlah iklan dan seni peran. Tercatat ada 14 film yang pernah menggunakan wajahnya.

Gemerlap dunia akting Johny Indo tak berlangsung lama lantaran kariernya dengan cepat meredup. Lama menghilang, eks perampok itu muncul dengan membawa kabar mualaf.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada awal tahun 2000-an, Johny Indo berangkat haji. Sejak itu, dia memutuskan untuk menjadi pendakwah. Ia juga mengganti namanya sebagai Umar Billah.

Menurut pengakuan istri keduanya yaitu Dian Qurnila, Johny Indo aktif berdakwah selama belasan tahun sebelum mengurangi aktivitas tersebut karena kondisi kesehatan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT