tvOnenews.com - Lailatul Qadar merupakan malam yang dinantikan seluruh umat Muslim di dunia. Mereka rutin menggencarkan amal ibadah tanpa lelah di 10 hari terakhir Ramadhan.
KH Ahmad Bahauddin Nursalim alias Gus Baha selaku Pondok Pesantren Tahfidzul Qur'an LP3IA menyampaikan bahwa, banyak umat Muslim meraih malam Lailatul Qadar tanpa dibekali persiapannya.
Menurut Gus Baha, orang yang mencari Lailatul Qadar tanpa mengetahui ilmu pengetahuan, usahanya hanya menjadi sia-sia dan membuat tubuh semakin lelah tanpa menerima keistimewaannya.
Gus Baha mencontohkan, ada orang yang tiba-tiba rajin ibadah tanpa melakukan persiapan apa pun, usahanya demi meraih Lailatul Qadar tidak akan membuahkan hasil.
Lantas, apa saja persiapan menjadi bekal memperoleh Lailatul Qadar di malam 10 hari terakhir Ramadhan? Gus Baha membocorkan hal ini sebagai berikut!
Load more