tvOnenews.com - Biasanya anak-anak menantikan untuk mendapatkan THR di setiap momen lebaran.
Sebab, masyarakat Indonesia memiliki tradisi untuk membagikan uang THR lebaran dari orang yang lebih tua kepada yang lebih muda, termasuk anak-anak.
Apabila masih balita, anak-anak sering menitipkan uangnya kepada orang tua agar tidak hilang.
Tak jarang orang tua memakai uang THR milik anak untuk dibelanjakan kebutuhan rumah tangga.
Lantas, bolehkah orang tua menggunakan uang THR lebaran anak?
Load more