News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Termasuk Ragnar Oratmangoen, 5 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia ini Jalani Puasa Ramadhan, Ada yang Bukan Beragama Islam

Berikut lima pemain naturalisasi yang pernah atau sedang membela Timnas Indonesia antusias menyemarakkan ibadah puasa Ramadhan. Mari simak daftarnya di sini!
Jumat, 7 Maret 2025 - 20:57 WIB
Penyerang keturunan Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen
Sumber :
  • AFC

tvOnenews.com - Ada sejumlah pemain naturalisasi pernah atau sedang membela Timnas Indonesia harus melakukan ibadah puasa selama bulan Ramadhan, salah satunya Ragnar Oratmangoen.

Selain Ragnar Oratmangoen, di antara daftar pemain naturalisasi Timnas Indonesia ini, ada pemain Garuda yang merasa bangga ikut puasa Ramadhan meskipun bukan menganut agama Islam.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berdasarkan rangkuman dari berbagai sumber, Jumat (7/3/2025), tvOnenews.com akan membagikan 5 pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang menunaikan ibadah puasa Ramadhan.

1. Esteban Vizcarra

Esteban Vizcarra
Esteban Vizcarra
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube New Football Maxx

 

Esteban Vizcarra merupakan salah satu mantan pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang menunaikan ibadah puasa Ramadhan.

Pemain asal Argentina itu memeluk agama Islam saat berkiprah di Liga Indonesia. Ia memutuskan mualaf ketika membela Semen Padang.

Ia mantap menjadi seorang mualaf pada tahun 2012. Alasan paling kuat membuat dirinya masuk agama Islam, karena ingin menikahi sosok kekasihnya yang kini menjadi istri, Resti Ayu Ferdina.

2. Diego Michiels

Peman Naturalisasi Timnas Indonesia, Diego Michiels
Peman Naturalisasi Timnas Indonesia, Diego Michiels
Sumber :
  • ANTARA

 

Nama Diego Michiels sudah sangat populer di kancah sepak bola Indonesia. Ia sudah cukup lama menjadi pesepak bola di Liga Indonesia.

Pemain naturalisasi asal Belanda itu pernah menjadi andalan di skuad Timnas Indonesia. Ia juga pernah merasakan beberapa kompetisi saat membela Garuda.

Diego Michiels menjadi salah satu pemain naturalisasi yang turut berantusias menjalani ibadah puasa. Hal ini tidak lepas dari kisah dirinya sebagai seorang mualaf.

Pemain yang kini bernama Diego Muhammad bin Robbin Michiels itu sempat mendapat rumor, kalau ia masuk agama Islam ketika mendekam di dalam penjara.

Kala itu, ia harus mendekam di penjara karena terlibat kasus kriminal dan membuat onar di salah satu Domain Cafe, Senayan, Jakarta pada 2012.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun, ia membantah perspektif itu karena mantap mualaf atas ketulusannya sendiri. Diego Michiels masuk agama Islam, sebenarnya karena faktor lingkungan rekan-rekan seperjuangannya, rata-rata menganut agama Islam.

Salah satu kakak dari temannya juga pernah membberikan hadiah berupa buku Islam. Namun buku tersebut belum dibuka sama sekali dan baru dibaca saat berada di dalam sel.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT