tvOnenews.com - Tak sengaja imam salah melakukan gerakan shalat, haruskah makmum ikut melaksanakan sujud sahwi? Ustaz Abdul Somad berikan penjelasannya.
Tak dapat dipungkiri, pikiran umat muslim saat melaksanakan shalat sering terganggu dengan banyaknya masalah dalam hidup.
Sehingga membuat lupa jumlah rakaat shalat yang sudah dikerjakan. Hal ini menjadi salah satu cara setan untuk mengganggu umat muslim beribadah kepada Allah SWT.
Padahal, shalat merupakan momen sakral bagi seorang muslim sebagai waktu beribadah dan berkomunikasi dengan Allah SWT.
Bila jumlah rakaat salah, baik kelebihan maupun kurang. Maka disunnahkan melakukan sujud sahwi sebagai penyempurna shalat.
Lantas, ketika imam salah melakukan gerakan, haruskah makmum ikut melaksanakan sujud sahwi?
Load more