Anjing juga termasuk golongannya karena cenderung menggigit apabila kondisinya tidak stabil dan sering diganggu manusia.
Namun begitu, ia mengingatkan bahwa anjing dapat memberikan pahala besar tanpa boleh dibunuh karena masih memiliki hati yang lembut kepada manusia.
UAS berharap hewan-hewan berbahaya yang dianjurkan untuk dibunuh harus memperhatikan cara menyiksanya agar tidak merasa kesakitan.
"Kalau kau membunuh, bunuh dengan baik," imbuhnya.
Ia menyebutkan setiap hewan harus mendapat kasih sayang dari manusia. Meski ada beberapa jenis dianjurkan agar dibunuh secara baik-baik.
"Jangan siksa hewan," pungkasnya.
(hap)
Load more