News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Masih Ingat Ondrej Kudela saat Gabung Persija Jakarta? Eks Bek Slavia Praha itu Pernah Kaget Cara Pemain Terapkan Agama

Menilik fakta bek asing Persija Jakarta, Ondrej Kudela pernah mengaku para pemain di Macan Kemayoran selalu melekatkan agama lewat cara berdoa sebelum tanding.
Minggu, 29 September 2024 - 16:22 WIB
Bek asing Persija Jakarta, Ondrej Kudela
Sumber :
  • Instagram/@kudy87

tvOnenews.com - Mantan pemain Slavia Praha, Ondrej Kudela masih menjadi bagian skuad inti Persija Jakarta di Liga 1 2024/2025.

Ondrej Kudela kerap kali menunjukkan kualitasnya sebagai benteng pertahanan Persija Jakarta sejak bergabung pada 2022.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mantan pemain Slavia Praha itu masih mendapat kepercayaan bermain bersama Persija Jakarta meski sang pelatih sudah diganti oleh Carlos Pena.

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena beberapa kali menunjukan kepercayaannya kepada Ondrej Kudela.

Meski Persija Jakarta harus menorehkan delapan poin pada pekan ke-6 selama bergulirnya Liga 1 2024/2025.


Mantan bek Slavia Praha, Ondrej Kudela berlaga di Persija Jakarta. (Instagram/@kudy87)

Berdasarkan data klasemen terkini, Minggu (29/9/2024), Persija baru mencatat dua kali kemenangan, dua sering, dan dua kekalahan.

Hal ini mengingatkan Persija Jakarta belum mengubah kekecewaan suporter the Jakmania di mana Macan Kemayoran gagal merebut hasil akhir puncak klasemen pada Liga 1 2023/2024.

Namun, Ondrej Kudela masih hadir menjaga lini pertahanan yang di mana ia berhasil membantu gawang Macan Kemayoran meminimalisir jumlah kebobolan.

Kini, Ondrej Kudela memperlihatkan kenyamanan dirinya untuk berduet bersama bek lokal Persija, Rizky Ridho dan Muhammad Ferrari.

Hanya saja Persija masih belum menemukan bek dijadikan sebagai pelapis ketiga di lini pertahanannya.

Walaupun lini pertahanan berisi pemain muda berkualitas, Rizky Ridho dan Muhammad Ferrari ditemani oleh bek asingnya, Ondrej Kudela.

Ia yang sedang menjalani kariernya selama dua musim lebih bersama Persija memiliki fakta menarik masih rahasia.

Salah satunya Kudela menceritakan dirinya pernah terkejut dengan cara pemain menunjukkan mereka sangat melekat terhadap agama masing-masing.

Dikutip tvOnenews.com dari iSport, Minggu, Ondrej Kudela merasa terharu terhadap sikap orang Indonesia kepada dirinya.

Pemain usia 37 tahun itu merasa masyarakat lokal terkhusus para pemain menunjukkan sikap solidaritasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Saya sangat senang dengan mentalitas masyarakat lokal. Saya tidak punya dengan siapa pun yang tidak ingin membantu saya. Semua orang baik membantu," ungkap Ondrej Kudela.

Kemudian, ia menyinggung soal agama yang dianut para pemain khususnya pada skuad Macan Kemayoran kebanyakan memegang kepercayaan agama Islam.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT