tvOnenews.com - Allah SWT telah mengatur setiap makhluk-Nya mendapatkan rezeki sesuai kebutuhannya masing-masing.
Meski begitu, Allah tidak akan membiarkan hamba-Nya yang mau berserah diri berada dalam kesusahan serta kekurangan.
Rezeki kerap diucapkan dalam doa setiap umat muslim, bahkan banyak orang yang melaksanakan amalan sunnah untuk mendapatkan rezeki, seperti shalat tahajud dan shalat dhuha.
Bukan hanya memiliki banyak dosa, terdapat satu masalah yang harus segera diperbaiki.
Pada satu kajiannya, Ustaz Adi Hidayat mengungkapkan terdapat hal yang perlu diperbaiki bila rezeki terasa seret meski sudah rajin shalat.
Seperti apa penjelasan dari Ustaz Adi Hidayat mengenai hal tersebut? Simak informasinya berikut ini,
Load more