Tafsir Surah An-Nisa Ayat 54, Gambaran Kaum Yahudi yang Dengki ke Nabi Muhammad SAW
Ayat-ayat sebelumnya menerbangkan, bagaimana sifatnya kaum Yahudi beserta sangkaannya terhadap Islam. Terutama pada Nabi Muhammad SAW, sifat dengki yang ...
Jumat, 2 Agustus 2024 - 21:08 WIB
Sumber :
- dok.ilustrasi freepik
Artinya: "Ataukah mereka dengki kepada manusia karena karunia yang telah dianugerahkan Allah kepadanya? Sungguh, Kami telah menganugerahkan kitab dan hikmah kepada keluarga Ibrahim dan Kami telah menganugerahkan kerajaan (kekuasaan) yang sangat besar kepada mereka.
Ataukah mereka dengki kepada manusia, yakni Nabi Muhammad dan kaum muslim, karena karunia yang telah diberikan Allah kepadanya. Sungguh, Kami telah memberikan Kitab seperti Taurat, Zabur, dan Injil, dan Hikmah kepada keluarga Ibrahim, dan Kami telah memberikan kepada mereka yakni keluarga Ibrahim kerajaan atau kekuasaan yang besar. (Klw)
waallahualam
Load more