Jakarta, tvOnenews.com-- Hari ini (16/6) telah memasuki puncak haji 2024, sehingga para jemaah Indonesia pun sudah di Arafah untuk melakukan wukuf dan rangkaian selanjutnya.
Saat menjalani ibadah haji, memungkinkan ada jemaah yang mengalami beser atau sering merasakan buang air kecil.
Bagi para jemaah haji Indonesia, jangan khawatir. Wajib tahu, ternyata ada cara yang dibolehkan dalam Islam, agar ibadah haji ataupun umrah tetap lancar.
Hal ini disampaikan oleh Buya Yahya, dalam. ceramahnya di YouTube Buya. Ia, sampaikan tetap bisa ibadah meski beser dengan cara menjaga kebersihan.
Dalam penjelasannya, jemaah yang alami beser, diwajibkan bersihkan diri terlebih dahulu sebelum berwudhu.
Load more