Tapi bagaimana jika sang suami merasa terlalu capek untuk melakukan dua kali shalat berjamaah?
"Maka di situ disebutkan bahwa shalat berjamaah itu semakin gede jemahaanya semakin gede pahalanya, maka seorang laki-laki diutamakan shalat di masjid," jelasnya.
Jika memang tidak shalat berjamaah dengan istri di rumah, maka kata Buya Yahya tetap utamakan shalat berjamaah di masjid.
Namun dengan catatan, perbanyaklah amalan shalat sunnah agar bisa mendapatkan pahala yang lebih banyak.
"Karena istri nggak bisa berjamaah, anda juga malas, biar perbanyak shalat sunnah," terangnya.
Akan tetapi yang lebih indah menurut Buya Yahya tetap mengajak istri berjamaah di rumah atau di masjid, itulah yang paling utama.
"Alangkah indahnya kalau anda temani, yuk neng shalat dulu yuk," tutupnya. (far/kmr)
Load more