Banyak pihak yang bisa mendapatkan visa ziarah melalui agensi dan jaringan travel Arab Saudi.
Kemudian ada jenis visa ziarah multiple (bisa keluar masuk Arab Saudi berulang kali).
Pemerintah Arab Saudi sendiri sebenarnya telah melakukan monitoring pengguna visa ziarah saat penyelenggaraan haji.
Namun banyak pemegang visa ziarah yang dapat berhaji karena membayar biaya layanan masyair.
Mengenai hal ini, Kementerian Agama (Kemenag) tidak dapat melarang pemegang visa ziarah untuk keluar Indonesia di musim haji.
Visa umal adalah visa pekerja yang bisa didapatkan oleh banyak pihak melalui agensi dan jaringan travel Arab Saudi.
Biaya visa umal biasanya lebih murah dibandingkan dengan visa ziarah.
Pemegang visa umal juga bisa melaksanakan ibadah haji asal mendapatkan izin dari kafil dan membayar paket masyair kepada Arab Saudi.
Load more