Seperti diketahui, saat shalat diperintahkan untuk khusyuk, tenang dan fokus dalam mentadabburi kalimat-kalimat atau bacaan shalat.
Menurut Buya Yahya, menangis merupakan salah satu karunia dari Allah SWT dan tanda adanya ketulusan dari hati.
Sehingga, menangis yang tidak dibuat-buat dalam shalat tidak membatalkan puasa, asalkan air mata tidak sampai tertelan.
"Sehingga, apapun yang terjadi, misalnya dari isak tangis yang tidak dibuat-buat, maka itu tidak membatalkan," ujar Buya Yahya.
"Dengan catatan, tidak menelan tetesan air mata, karena air mata biasanya masuk ke mulut," sambungnya.
Maka ada cara-cara tertentu untuk mengusap air mata ketika shalat agar tidak sampai membatalkan shalat.
Load more