Berita foto: Sejumlah Alutsista TNI Diparkir di Monas Jelang HUT TNI
Sejumlah kendaraan alat utama sistem senjata (alutsista) TNI diparkir di kawasan Monas, Jakarta, Rabu (1/10/2025) . Kendaraan tersebut terdiri dari berbagai jenis, mulai dari kendaraan taktis hingga truk pengangkut perlengkapan tempur.