News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

10 Website Lowongan Kerja Paling Kredibel 2025, Potensi Peluang Dipanggil HRD dan Diterima Lebih Besar!

Berikut rekomendasi 6 website atau situs lowongan kerja (loker) yang kredibel untuk pencari kerja (pencaker) pada 2025. Banyak HRD langsung melirik lamaran lho!
Sabtu, 15 November 2025 - 15:14 WIB
Ilustrasi Lowongan Kerja Terbaru
Sumber :
  • Freepik

tvOnenews.com - Persaingan mencari pekerjaan semakin ketat di tahun 2025. Bahkan sudah banyak sekali situs lowongan kerja bermunculan untuk berlomba-lomba menyediakan lapangan pekerjaan.

Walau begitu, tidak semuanya situs lowongan kerja yang sangat hingga tergolong aman. Para pelamar dan pencari kerja (pencaker) setidaknya harus bisa memilah platform yang terpercaya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Setidaknya pencaker harus melihat verifikasi dari perusahaan yang ingin dituju. Misalnya HRD mengaktifkan lowongan kerja (loker) di situs loker yang sudah menjadi langganannya.

Maka dari itu, Tim tvOnenews telah merangkum setidaknya ada 6 website lowongan kerja paling kredibel untuk tahun 2025. Situs tersebut dapat meningkatkan peluang Anda dilirik HRD hingga dipanggil interview.

Kriteria Website Lowongan Kerja Kredibel

Ilustrasi lowongan kerja
Ilustrasi lowongan kerja
Sumber :
  • freepik.com

 

Sebuah website bisa kredibel apabila mempunyai sistem verifikasi untuk perusahaan yang menyediakan pekerjaan. Selain itu, loker dari perusahaan tersebut mempunyai jumlah lowongan aktif tinggi. 

Kemudian, situs yang terpercaya memiliki sistem perlindungan data pribadi hingga fitur pelamar seperti tracking lamaran, filter profesi, serta review perusahaan.

Berikut daftar 6 website lowongan kerja yang memiliki kualitas platform, kualitas hingga reputasi sering digunakan HRD nasional maupun internasional:

6 Website Lowongan Kerja Paling Kredibel 2025

1. JobStreet

Siapa yang tidak mengenal JobStreet? Situs ini merupakan portal kerja terbesar dan terpopuler di Indonesia, bahkan telah mencakup di Asia Tenggara. Sudah banyak ribuan lowongan kerja yang terverifikasi setiap hari.

Fitur "Anjuran Kerja" membuat proses melamar lebih tepat sasaran. Banyak HRD dari perusahaan besar telah aktif menempatkan berbagai jenis pekerjaan yang dibutuhkan untuk mencari kandidat terbaiknya di JobStreet.

Situs: www.id.jobstreet.com

2. LinkedIn

LinkedIn bisa dibilang merupakan aplikasi sebagai tempat jaringan profesional. LinkedIn Jobs memberi peluang besar untuk para pencaker langsung dilirik HRD.

Pasalnya banyak HRD yang menggunakan platform LinkedIn untuk mencari kandidat terbaiknya. Di sini, HRD juga langsung bisa menghubungi hingga melihat potensi kandidat yang dapat bekerja di perusahaannya.

Maka dari itu, LinkedIn sangat cocok untuk mencari posisi profesional, manajerial, dan memberikan ruang kreatif, baik menonjolkan kemampuan diri. Bagi pencaker memiliki profil LinkedIn yang rapi dan memiliki riwayat kerena dapat meningkatkan peluang dipanggil HRD lebih besar.

Situs: www.id.linkedin.com

3. Indeed

Inded telah dikenal sebagai salah satu mesin pencari kerja bertingkat global. Di situs ini, perusahaan lokal hingga global juga bisa menyediakan lowongan keren.

Kelebihan Indeed yakni memiliki sistem screening otomatis. Nantinya akan menampilkan lowongan yang kredibel sesuai kemampuan diri. Review perusahaan juga sangat membantu pelamar.

Situs: www.id.indeed.com

4. Kalibrr

Kalibrr sebagai platform populer untuk kalangan perusahaan berbasis startup dan perusahaan teknologi. Algoritma dari platform ini dapat menyajikan rekomendasi lowongan kerja secara presisi. Bahkan HRD juga mudah melihat seberapa besar kompetensi dan kemampuan dimiliki pelamar melalui profil pencaker yang sudah terstruktur.

Situs: www.kalibrr.id

5. Glints

Siapa yang tidak mengenal Glints? Platform ini sudah sangat terkenal khususnya untuk perusahaan yang membutuhkan pelamar di bidang profesional, kreatif hingga digital.

Glints juga menyajikan banyak program untuk para pencaker agar terus mendapatkan peningkatan skill, misalnya berbentuk program webinar dan sebagainya.

Situs: www.glints.com

6. Karir.com

Karir.com sebagai salah satu situs lowongan kerja dari lokal yang tertua. Situs ini menyajikan ribuan hingga jutaan lowongan dari perusahaan besar nasional. Kelebihan situs tersebut juga menyediakan fitur tes kemampuan dasar untuk membantu seleksi awal.

Situs: www.karir.com

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Untuk itu, bagi Anda yang memilih situs lowongan kerja kredibel, maka bisa menentukan karir Anda secara cepat apakah dipanggil HRD atau tidak. Kebanyakan pelamar sering menggunakan platform di atas untuk terus memaksimalkan mencari pekerjaan yang layak hingga meningkatkan kompetensi dirinya.

(hap)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Keluarga Tolak Putusan Polisi Usai Hentikan Penyelidikan Kasus Tewasnya Diplomat Muda Kemenlu, Ini Alasannya

Keluarga Tolak Putusan Polisi Usai Hentikan Penyelidikan Kasus Tewasnya Diplomat Muda Kemenlu, Ini Alasannya

Polda Metro Jaya resmi menghentikan kasus tewasnya Diplomat Muda Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), Arya Daru Pangayunan.
Buntut Komedi 'Mens Rea', Pandji Pragiwaksono Bakal Diperiksa Polisi Terkait Hal Ini

Buntut Komedi 'Mens Rea', Pandji Pragiwaksono Bakal Diperiksa Polisi Terkait Hal Ini

Polda Metro Jaya akan melakukan pemeriksaan terhadap aktor sekaligus komedian Indonesia, Pandji Pragiwaksono terkait materi Stand Up Comedy 'Mens Rea'.
Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Persebaya Surabaya Siaga! Bernardo Tavares Beberkan Senjata Rahasia Malut United

Persebaya Surabaya Siaga! Bernardo Tavares Beberkan Senjata Rahasia Malut United

Pelatih Persebaya Surabaya, Bernardo Tavares, menaruh kewaspadaan tinggi terhadap kekuatan Malut United jelang duel pekan ke-17 Super League 2025/2026.
Kapan John Herdman Tiba di Indonesia unuk Nahkodai Timnas Indonesia? Catat Tanggalnya

Kapan John Herdman Tiba di Indonesia unuk Nahkodai Timnas Indonesia? Catat Tanggalnya

Jadwal kedatangan John Herdman akhirnya dijawab langsung oleh Ketua Badan Tim Nasional (BTN) PSSI, Sumardji. Ia memastikan pelatih baru Timnas Indonesia itu

Trending

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak besok 10 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, lengkap dengan nasihat finansial dan peluang rezeki.
Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

AC Milan jadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikaitkan dengan Marco Verratti. Gelandang Italia itu disebut telah menerima tawaran Rossoneri.
BREAKING NEWS! Air Terus Naik, Banjir Kepung Desa Sambiroto Tayu Pati Malam Ini

BREAKING NEWS! Air Terus Naik, Banjir Kepung Desa Sambiroto Tayu Pati Malam Ini

Banjir menerjang Desa Sambiroto, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam. Air bah meluap setelah Sungai Tayu tak mampu menampung debit air akibat hujan deras.
Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026 di sektor putri yang mempertemukan juara bertahan, Jakarta Pertamina Enduro dengan Jakarta Electric PLN.
IPW Soroti Kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka oleh Penyidik Polda Sulsel

IPW Soroti Kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka oleh Penyidik Polda Sulsel

Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso, S.H. menyoroti dugaan kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka, mantan calon anggota DPR RI dari Partai Nasdem, oleh penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sulawesi Selatan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT