News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Datang ke Indonesia Disambut Meriah, Begini Kisah Persahabatan antara Kerajaan Yordania dan Presiden Prabowo

keduanya saling mengenal sejak 1963, yang mana Abdullah masih memimpin Komando Pasukan Khusus Kerajaan Yordania
Sabtu, 15 November 2025 - 13:03 WIB
Datang ke Indonesia Disambut Meriah, Begini Kisah Persahabatan antara Kerajaan Yordania dan Presiden Prabowo
Sumber :
  • dok.kolase Setnag RI

Jakarta, tvOnenews.com- Kedatangan Raja Yordania Hasyimiah, Raja Abdullah II ibn Al Hussein ke Indonesia pada Jumat (14/11/2025) disambut hangat Presiden Prabowo Subianto

Presiden Prabowo Subianto saat menyambut Raja Yordania Abdullah II bin Al-Hussein di Bandara Halim Perdanakusuma
Presiden Prabowo Subianto saat menyambut Raja Yordania Abdullah II bin Al-Hussein di Bandara Halim Perdanakusuma
Sumber :
  • ANTARA/Maria Cicilia Galuh

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

Presiden Prabowo menyelenggarakan upacara khidmat dan meriah di Istana Merdeka, Jakarta. Dengan diiringi segala jamuan meriah yang mengesankan untuk Raja Yordania, Abdullah. 

Ketika rombongan Raja Yordania memasuki kawasan Monumen Nasional dengan iring-iringan spektakuler diberikan.

Raja Yordania disambut parade yang dihiasi pasukan motoris Honda Goldwing, 80 pasukan berkuda formasi depan, 40 pasukan berkuda formasi belakang, serta sekitar 2 ribu pelajar yang berdiri rapi di sepanjang rute, sambil membawa bendera Indonesia dan Kerajaan Yordania.

Siapa sangka dibalik meriahnya kedatangan Raja Yordania, ada kisah persahabatan sejati yang menarik untuk diketahui. 

Presiden Prabowo dengan Raja Yordania ternyata sudah sejak lama saling mengenal. 

Datang ke Indonesia Disambut Meriah, Begini Kisah Persahabatan antara Kerajaan Yordania dan Presiden Prabowo
Datang ke Indonesia Disambut Meriah, Begini Kisah Persahabatan antara Kerajaan Yordania dan Presiden Prabowo
Sumber :
  • dok.kolase Setnag RI

 

Menarik rangkuman dari buku berjudul "Prabowo: Dari Cijantung Bergerak ke Istana" oleh Femi Adi Soempeno tahun 2009 lalu. 

Yordania adalah negara kedua bagi Prabowo, terutama setelah kisruh 1998 pecah. Abdullah yang masih menjadi pangeran menawari Presiden Prabowo datang ke negaranya.

Prabowo yang lari sementara dari kasus 1998 itu, tetap disambut secara militer. Mereka pun semakin erat.

Abdullah yang saat itu memimpin Komando Pasukan Khusus Kerajaan Yordania kala itu, memaksa Prabowo menginspeksi pasukannya. "Di sini Anda tetap Jenderal," kata Abdullah sambil memeluk Prabowo.

Ternyata keduanya saling mengenal sejak 1963, yang mana Abdullah masih memimpin Komando Pasukan Khusus Kerajaan Yordania (RJSOC).

Secara pribadi, Raja Yordania sangat kagum dengan keberhasilan Prabowo yang memimpin Operasi Rajawali. Dalam pembebasan sandera yang disekap gerombolan Kelly Kwalik di Mapenduma, Irian Jaya pada Mei 1996.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Raja Yordania Terinspirasi dari Prabowo dan Indonesia

Siapa sangka RJSOC yang dipimpin Abdullah itu, kemudian berfungsi sebagai payung bagi Brigade Pasukan Khusus dan Pengawal Kerajaan, Unit 71. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT