Ruben mengatakan bahwa dirinya ingin fokus untuk bangkit dari situasi yang ia alami saat ini.
"Tidak perlu dijawab, itu masih terlampau jauh pembahasannya. Kami masih mau bangkit dari situasi sekarang. Tidak mau terlalu jauh," kata Ruben Onsu, dilansir dari YouTube STARPRO Indonesia.
"Makanya hal-hal yang ngeri kami berdua gak mau bayangin," imbuhnya.
Bensu menjelaskan jika hubungannya dengan Sarwendah tetap terjalin dengan baik meski kini mereka sudah bercerai.
Sementar soal kedekatan Sarwendah dengan orang lain, ia mengaku tak pernah membatasi hal itu.
Bahkan, Ruben mengaku ia tak pernah membatasi pertemanan sang istri bahkan saat mereka masih bersama.
Load more