Rafting di Sungai Bodri Yuk! Jeramnya Sungguh Menggoda
Sungai Bodri merupakan sungai terpanjang dan terbesar di Kabupaten Kendal, Jawa Tengah. Aliran sungainya berhulu di Gunung Ungaran dan berhilir di Laut Jawa.
Selasa, 2 Agustus 2022 - 09:44 WIB
Sumber :
- Teguh Joko Sutrisno/tvOne
"Ada makan dan snack juga untuk arung jeram yang disajikan di gubuk sawah tepi sungai. Kalau yang fun rafting hanya snack saja. Kita hidangkan jajanan tradisional khas Singorojo," katanya.
Nah, kalau kalian mau mencoba serunya wisata susur sungai di Singorojo ini, lokasinya bisa dijangkau dari Semarang maupun Kendal.
Gampangnya, arahkan kendaraan ke Pasar Boja lalu lanjut ke barat menuju Jembatan Singorojo. (tjs/nsi)
Load more