News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Simak Gejala Kolesterol Tinggi yang Jarang Disadari

Kolesterol dikenal sebagai silent killer, tak banyak mengetahui. Kolesterol tinggi berapa? Berikut gejala kolesterol tinggi yang jarang disadari, Selasa (29/1)
Minggu, 29 Januari 2023 - 07:05 WIB
Ilustrasi Gejala Kolesterol Tinggi.
Sumber :
  • Freepik

tvOnenews, Kesehatan - Kolesterol adalah lemak yang diproduksi di dalam hati. Kolesterol memang dibutuhkan oleh tubuh untuk memproduksi hormon dan melancarkan pencernaan. Kolesterol tinggi berapa? Berikut gejala kolesterol tinggi yang jarang disadari.

Tapi, kadar kolesterol yang terlalu tinggi malah berisiko menimbulkan penyakit serius seperti stroke dan jantung. Kolesterol didapat dari makanan dan minuman yang kita konsumsi sehari-hari. Kolesterol tinggi berapa? Berikut gejala kolesterol tinggi yang jarang disadari, Simak selengkapnya dibawah ini..

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

dr. Dewi Widyastuti, Sp.PD yang merupakan Dokter Spesialias penyakit dalam, menjelaskan soal beberapa gejala kolesterol tinggi, makanan yang mengandung kolesterol hingga kadar batas kolesterol normal di Program lifestyleOne yang tayang di kanal Youtube Kata Dokter.


Ilustrasi kolesterol. (Istock Photo)

Dokter Dewi menjelaskan, Hyperkolesterolimia merupakan suatu kondisi dimana terjadinya peningkatan kolesterol di dalam darah. Kolesterol ini sendiri adalah bentuk dari lemak di dalam darah. Kolesterol ini bisa berikatan dengan protein atau disebut lipoprotein

  • Jenis-jenis Kolesterol 

Ada beberapa jenis kolesterol, jenis yang pertama yaitu LDL (low density liprotein) atau kolesterol jahat. Yang kedua yaitu HDL (high density lipoprotein) atau lemak baik. Jenis kolesterol yang ketiga yaitu kolesterol trigliserida dan yang keempat yaitu sering disebut total kolesterol.

Dalam pemeriksaan kolesterol dalam darah, empat jenis kolesterol ini bisa diperiksa secara bersamaan dengan syarat melakukan puasa sebelumnya 8 sampai 12 jam.

  • Apa gejala penyakit hyperkolesterolimia?

Gejala dari penyakit hyperkolesterolimia ini, seseorang akan merasakan pusing yang hebat, leher terasa kencang-kencang, akan terasa mual-mual, dan juga badan terasa tidak enak. Beberapa orang juga akan merasakan gejala susah tidur.

Untuk penyebab kolesterol tinggi, bisa dilihat dari pola makan. Makanan apa saja yang dikonsumsi oleh penderita penyakit ini.

  1. Makanan yang mengandung kolesterol tinggi diantaranya:
  2. Makanan laut atau seafood (kerang, udang, cumi dan kepiting). Tidak termasuk ikan, kalau ikan dan daging kita masih bisa mengonsumsinya dengan batas wajar.
  3. Daging Bebek dan telurnya, daging dan telur puyuh,
  4. Makanan yang bersantan, jeroan dan otak sapi (yang paling kadar kolesterolnya).
  5. Penyebab kolesterol tinggi


Ilustrasi makanan laut. (Pixabay)

Penyebab kolesterol bisa dikarenakan oleh faktor genetik dan faktor gaya hidup. Ada beberapa cara untuk mencegahnya, diantaranya mengurangi komsumsi makanan mengandung kolesterol tinggi. 

Untuk pencegahan lewat pengobatan, ini tergantung dari gambaran profile kolesterol dari si penderita. Harus melakukan pengukuran terlebih dahulu.

  • Umur berapa seseorang rentan terkena kolesterol tinggi?

Untuk pravelansi kolesterol dialami oleh orang usia muda atau usia tua yang terkena kolesterol tinggi tidak bisa jadi patokan dari mutlak segi umur. Yang bisa jadi patokan yaitu melihat dari gaya hidup sebelumnya. Jadi usia muda bisa saja terkena hyperkolesterolimia. Selain itu, bisa dilihat dari faktor genetik.

  • Batas Kolesterol Tinggi

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lebih lanjut, dr. Dewi Widyastuti Sp.PD menjelaskan soal batas kadar atau nilai (part of point) dari tingginya kolesterol, diantaranya adalah:

  1. Kolesterol total lebih dari 200 mg per desiliter
  2. Kolesterol trigliserida akan dikatakan tinggi jika lebih dari 130 atau 150.
  3. Kolesterol LDL (bagi orang-orang dengan faktor resiko jantung harus lebih ketat) dan dapat dikatakan batas kolesterol tinggi jika kadar nilai LDL lebih dari 100.
  4. Sedangkan, HDL semakin tinggi nilainya itu semakin baik, HDL disebut dengan kolesterol baik. Untuk nilai normalnya, rentangnya adalah lebih dari 40 sampai dengan 60. (ind)
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT