Detail Foto - Akibat Cuaca Buruk, Pencarian Nelayan Tenggelam asal Bawean Belum Membuahkan Hasil
Pencarian Nelayan Tenggelam asal Bawean Belum Membuahkan Hasil
Akibat terkendala cuaca buruk dan gelombang tinggi yang melanda perairan pulau Bawean Gresik, membuat upaya tim SAR untuk mencari nelayan yang tenggelam setelah perahu yang ditumpanginya terbalik, belum membuahkan hasil, Sabtu (2/1)
- galeri foto