Detail Foto - Usia 101 Tahun, Pemegang Kartu Keanggotaan Nomor 1 Barcelona Wafat
Manuel Manos Gonzalbo, suporter nomor 1 Barcelona, meninggal dunia.
Klub raksasa Spanyol mengumumkan kabar duka. Barcelona kehilangan fans legendaris Manuel Manos Gonzalbo, anggota klub nomor 1 yang wafat dalam usia 101 tahun.
- galeri foto