Detail Foto - BMKG Deteksi Dua Sirkulasi Siklonik di Selat Karimata dan Samudra Hindia Pemicu Hujan di Kota Besar
BMKG deteksi dua sirkulasi siklonik pemicu hujan di kota besar
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mendeteksi dua sirkulasi siklonik di Selat Karimata dan Samudra Hindia sebelah barat kepulauan Mentawai yang berpotensi memicu terjadinya hujan di sejumlah kota besar di Indonesia, Rabu.
- galeri foto