Detail Foto - Menteri Hukum: RUU TNI Bakal Ubah Usia Pensiun TNI
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menyebut Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Tentara Nasional Indonesia (TNI) akan membahas soal usia pensiun anggota.
- galeri foto