Detail Foto - Bareskrim Polri Didesak Segera Limpahkan Dua Tersangka Penipuan Pembelian Lahan di Batam ke Kejaksaan
Bareskrim Polri Didesak Segera Limpahkan Dua Tersangka Penipuan Pembelian Lahan di Batam ke Kejaksaan
Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri diminta untuk segera menyerahkan dua tersangka kasus penipuan pembelian lahan yang bukan miliknya di Jembatan 2 Barelang Kelurahan Setokok, Kecamatan Bulung, Kota Batam.
- galeri foto