News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Permudah Akses Layanan Kesehatan Digital, AdMedika dan Prodia Resmikan Integrasi ProdiaLink pada Aplikasi MyAdMedik@

AdMedika dan Prodia resmikan integrasi ProdiaLink di aplikasi MyAdMedik@ untuk permudah akses layanan laboratorium berbasis digital bagi peserta asuransi.
Jumat, 16 Mei 2025 - 07:09 WIB
Permudah Akses Layanan Kesehatan Digital, AdMedika dan Prodia Resmikan Integrasi ProdiaLink pada Aplikasi MyAdMedik@
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com – PT Administrasi Medika (AdMedika), yang merupakan anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai digital healthcare ecosystem driver yang mengintegrasikan solusi Telkom untuk ekosistem kesehatan, terus berupaya memperluas akses kesehatan demi memberikan pengalaman terbaik bagi pelanggan.

Komitmen ini diwujudkan melalui kolaborasi yang terjalin dengan PT Prodia Widyahusada Tbk dalam seremoni Go Live Integrasi ProdiaLink pada Aplikasi MyAdMedik@ yang dilaksanakan di Aula Lt. 7 Gedung Grha Prodia Utama, Raden Saleh, Jakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kehadiran AdMedika melengkapi ekosistem layanan kesehatan Prodia, memberikan akses yang lebih seamless dan efisien bagi pelanggan. Agenda go live ini dihadiri oleh Digital Service Transformation & IT Director Prodia Andri Hidayat, Business & Marketing Director Prodia Indriyanti Rafi Sukmawati, Direktur Utama AdMedika Dian Prambini, Direktur Keuangan & Manajemen Risiko AdMedika Danang Rizki Ginanjar, serta segenap jajaran manajemen Prodia maupun AdMedika.

Melalui kolaborasi ini, layanan unggulan Prodia kini semakin mudah diakses oleh pelanggan yang juga merupakan peserta asuransi rekanan AdMedika. Pelanggan dapat menikmati kemudahan dalam memilih jenis dan lokasi pemeriksaan laboratorium serta memantau proses pemeriksaan sampel, semua dalam satu genggaman melalui aplikasi MyAdMedik@. Dengan layanan ini, proses antrean di lokasi layanan Prodia dapat dikurangi secara signifikan serta mempercepat alur pelayanan di cabang Prodia.

Fitur ini dapat dirasakan oleh peserta asuransi rekanan AdMedika yang terdaftar di aplikasi MyAdMedik@. Peserta dapat memilih jenis pemeriksaan, cabang Prodia yang akan dikunjungi, serta mengunggah surat rujukan dari dokter secara mudah. Proses verifikasi berjalan otomatis dan pembayaran dapat dilakukan menggunakan fasilitas biaya penjaminan seperti plafon atau limit saldo plafon benefit kesehatan di akun peserta AdMedika.

Business and Marketing Director Prodia Indriyanti Rafi Sukmawati menyampaikan, “Kami sangat menghargai kepercayaan AdMedika kepada Prodia melalui kolaborasi ini, karena Prodia menjadi mitra pertama AdMedika yang dapat melakukan bridging integrasi sistem dengan aplikasi MyAdMedik@. Kami optimis kerja sama ini terus memberikan manfaat bagi kedua belah pihak maupun para pelanggan.”

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT