Jakarta, tvOnenews.com - Harga Bitcoin (BTC) kembali mendekati harga tertingginya setelah sebelumnya sempat anjlok pada Selasa, 21 Januari 2025 kemarin.
Adapun, harga tertinggi Bitcoin saat ini ada di level US$109 ribu pada 21 Januari 2025.
Saat itu, harga Bitcoin melonjak karena momen menjelang pelantikan presiden AS Donald Trump.
Namun, harga Bitcoin anjlok karena Trump tidak menyinggung kripto pada pidato pelantikannya.
Sedangkan harga Bitcoin ada di level US$105 ribu pada Rabu (22/1/2025).
Load more