News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Beli Tiket dengan Access by KAI, Penumpang Dapat Kesempatan Umroh Gratis

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menggelar program "Umroh with Access by KAI Tahap 2", di mana pelanggan berkesempatan untuk berangkat umroh gratis.
Sabtu, 15 Juli 2023 - 17:17 WIB
suasana Stasiun Tugu Yogyakarta, Sabtu (15/7)
Sumber :
  • tim tvOne - Nuryanto

Yogyakarta, tvOnenews.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menggelar program "Umroh with Access by KAI Tahap 2", di mana pelanggan berkesempatan untuk berangkat umroh gratis. Pelanggan cukup meningkatkan pembelian tiket Kereta Api Jarak Jauh kelas Komersial melalui aplikasi Access by KAI selama periode Juli s.d Desember 2023. 

“Program undian umroh tahap kedua di tahun 2023 ini KAI selenggarakan sebagai wujud apresiasi kepada pelanggan setia KAI khususnya member Access by KAI,” ujar Manager Humas Daop 6 Yogyakarta, Franoto Wibowo mengutip pernyataan VP Public Relations KAI, Joni Martinus. 

KAI memilih umrah sebagai hadiah utama karena melihat antusiasme masyarakat Indonesia sangat tinggi untuk berkunjung ke tanah suci. Terlebih, pada masa krisis pandemi beberapa waktu lalu, kunjungan ke luar negeri, termasuk untuk keperluan umrah juga dibatasi. 

Terdapat 2 pelanggan beruntung yang akan mendapatkan hadiah perjalanan umroh. Hadiah umroh dapat dipindahtangankan kepada orang lain, namun tidak dapat diuangkan. Program ini tidak berlaku untuk pembelian tiket reduksi pegawai KAI Group, keluarga, pensiunan, serta reduksi infant. 

Pengundian akan dilakukan pada awal Januari 2024 dengan disaksikan oleh notaris, Dinas Sosial, dan pejabat terkait. Pajak dari hadiah ini ditanggung sepenuhnya oleh KAI. 

Pada program Umrah with KAI Access tahap pertama yang digelar pada periode Januari s.d. Juni 2023, telah dilakukan pengundian pemenang pada 6 Juli 2023. Kedua pemenang tersebut bernama Pingkan Clara dan Henny Oktarina. mereka telah dihubungi oleh KAI dan dilakukan koordinasi lebih lanjut. 

Aplikasi Access by KAI sebelumnya bernama KAI Access yang telah dilakukan revamp atau peningkatan kinerja. Revamp KAI Access ini sudah dapat diakses oleh sebagian masyarakat secara bertahap. Perubahan terlihat pada user interface (tampilan visual yang jauh lebih menarik) dan user experience (pengalaman pengguna). Berbagai pengayaan fitur pun dihadirkan untuk mempermudah pelanggan dan meningkatkan customer experience. 

“Melalui program Umroh with Access by KAI, KAI ingin meningkatkan keterikatan pengguna Access by KAI. Tidak hanya sebagai downloader, tetapi dapat menjadikan Access by KAI sebagai pilihan utama masyarakat untuk membeli tiket kereta api,” tutup Franoto. (Nur/Ard) 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT