News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kenalkan Film Karya Mahasiswa FSMR ISI Yogyakarta, Gelar Pemutaran Film Layar Tancap

Hampir tidak pernah ditemukannya layar tancap saat ini mendorong Institut Seni Indonesia Yogyakarta menggelar pemutaran film layar tancap di taman FSMR ISI.
Minggu, 9 Juli 2023 - 15:16 WIB
Kenalkan film - film karya mahasiswa, FSMR ISI Yogyakarta gelar pemutaran film layar tancap Sewonderland di halaman kampus setempat, Jumat ( 7/7) malam.
Sumber :
  • tim tvOne - Santosa Suparman

Bantul, tvOnenews.com - Hampir tidak pernah ditemukannya layar tancap saat ini mendorong Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta menggelar pemutaran film layar tancap di taman FSMR ISI, Sewon, Bantul, Yogyakarta. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Dies ISI ke XXXIX,  Fakultas Seni Media Rekam (FSMR) ISI Yogyakarta 

Pemutaran film layar tancap yang memutar karya-karya mahasiswa dan mitra yang pernah mendapatkan prestasi atau penghargaan di ajang festival film tersebut diharapkan dapat memberikan angin segar pada perkembangan insan kreatif film di Indonesia. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Rektor ISI Yogyakarta, Timbul Raharjo mengatakan, pemutaran film yang bertajuk "Layar Tancap Sewonderland" memberikan warna baru dalam dunia akademik karena biasanya pemutaran film diselenggarakan di ruang Audio Visual Gedung Dekanat FSMR ISI Yogyakarta, namun saat ini pemuaran film dilakukan di haaman terbuka Gedung Rektorat Lama.

"Pemutaran yang diadakan di luar ruangan selain untuk menjaring penonton dan warga masyarakat yang lebih luas, hal ini juga untuk memasyarakatkan industri perfilman pada masyarakat agar lebih mencintai produksi film dalam negeri," ungkap Timbul Raharjo, Jumat ( 7/7)

Timbul Raharjo berharap agar karya- karya pameran dan penayangan dari para dosen, mahasiswa, dan alumni Fakultas Seni Media Rekam, Program Studi Fotografi, Televisi dan Film, serta Animasi dapat mengungkapkan semangat kreatif dalam berbagai karya kontemporer fotografi, program televisi, film pendek, video art, film, desain karakter, concept art,  game, dan film animasi dalam dimensi teknologi baru. 

Ratusan warga Sewon Bantul dan sekitarnya antusias menyaksikan pemutaran film layar tancap ini.

Sementara itu, Pembantu Rektor I  Irwandi menambahkan, FSMR ISI Yogyakarta menyelenggarakan Pembukaan Pameran dan Penayangan Karya Seni Media Rekam, bertajuk “Accelerate, Create, Innovate!" dengan tema "Seni Media Rekam untuk Akselerasi SDM Kreatif & Inovatif".

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tidak hanya pemutaran film saja, kegiatan ini  berlangsung mulai tanggal 7 hingga 13 Juli 2023 di Galeri Pandeng FSMR ISI Yogyakarta, serta penayangan virtual melalui website galeripandeng.isi.ac.id dan platform rangkai.id.

"Diharapkan proses berkesenian di lingkungan FSMR dan ISI Yogyakarta dapat semakin berkembang menyesuaikan peradaban zaman," papar  Koordinator FSMR dan Ketua Dies, Agustinus Dwi Nugroho.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT