Hal lain yang disampaikan adalah agar pejabat tidak bangga kalau menggunakan fasilitas pemerintah.
"Jadi kepala desa, lurah, camat, dikasih fasilitas. Itu fasilitas mobil atau kantor, pakai ajudan, ada cleaning service, tujuannya agar lebih mudah memutuskan sesuatu. Jangan terbalik, fasilitasnya kita ambil, tapi kerjaan nggak ada," jelasnya.
Apel pagi ini turut dihadiri Sekretaris Daerah (Sekda) Yetty Sembiring dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), dan jajaran ASN di lingkungan Pemkab Tapteng.(SSG/LNO)
Load more