News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Iskandar Widjaja, Lelaki Kelahiran Jerman Sambut Hari Kemerdekaan RI dengan Membawakan Lagu-lagu Indonesia  

Iskandar Widjaja, seorang lelaki kelahiran Jerman dan pemain biola asal Indonesia yang menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia,
Senin, 15 Agustus 2022 - 18:35 WIB
Iskandar Widjaja, Lelaki Kehaliran Jerman Sambut Hari Kemerdekaan RI dengan Membawakan Lagu-lagu Indonesia
Sumber :
  • tim tvone/Sri Gustina

Medan, Sumatera Utara - Iskandar Widjaja, seorang lelaki kelahiran Jerman dan pemain biola asal Indonesia yang menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia, dengan membawakan lagu-lagu Indonesia di Sky Convention, Gedung Vihara Cemara Asri lantai 3, Minggu (14/8/2022) petang.

Hal ini ia lakukan lantaran menyambut HUT RI ke-77 tahun. Iskandar mempersembahkan lagu Indonesia Pusaka dengan besutan senar biolanya yang merdu dan riuh tepuk tangan penonton pun memenuhi  gedung tersebut. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tak hanya itu saja, Iskandar juga sempat memainkan lagu lawas yang diakuinya pernah di mainkan oleh Almarhum Idris Sardi yakni Melati dari Jayagiri.

"Waktu itu, saya masih kecil selalu datang ke Indonesia, orang tua saya senang mendengarkan lagu-lagu Indonesia, yang saya nilai memiliki nada yang indah, oleh sebab itu saya ingin mempelajarinya," ucapnya dengan bahasa Indonesia yang terbata-bata.

"Tadi sengaja saya mainkan lagu bernafaskan Indonesia, sebagai bentuk kecintaan saya kepada negeri ini, yang sebentar lagi akan merayakan kemerdekaan," sambungnya menuturkan.

Selain 2 judul lagu Indonesia tersebut, Iskandar juga pernah membawakan lagu indonesia yang lainnya seperti sepasang mata bola dan bungong jeumpa asal Nanggroe Aceh Darussalam (NAD).

Cucu musisi Indonesia Udin Widjaja yang sangat terkenal pada era Presiden Soekarno ini membuktikan kecintaanya terhadap tanah air Indonesia.

Pria yang kini berusia 36 tahun ini mengaku memiliki darah Indonesia dari orang tuanya, tionghoa asal Kota Medan.

Musisi sekaligus violin Iskandar Widjaja sempat merilis beberapa judul lagu, seperti debut terbaru "Aria of a Gemini Tiger" pada 6 Juni lalu. Judul itu terkait dengan shio macan dan zodiak gemini, sesuai kelahiran sang musisi 6 Juni 1986.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Untuk diketahui, Iskandar adalah salah satu musisi klasik kenamaan dan paling banyak dibicarakan di Jerman. Dia  telah meluncurkan tiga album, yakni Bach `N` Blues (2011), Precious Refuge (2014), dan Tango Fuego (2014).

Tepat di hari kemerdekaan nanti, dirinya akan melakukan pertunjukkan dengan sederetan artis asal Indonesia seperti Luna Maya dan Reza Rahardian. (Sgh/Aag)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT