News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bandara Kualanamu Kembali Buka Penerbangan Medan-Arab Saudi, Optimis 30 Juta Penumpang hingga 2030

Maskapai Saudia Airlines membuka rute penerbangan internasional dari dan ke Bandara Kualanamu.
  • Reporter :
  • Editor :
Rabu, 31 Juli 2024 - 16:06 WIB
Dokumentasi
Sumber :
  • Sukri

Deli Serdang, tvOnenews.com - Maskapai Saudia Airlines membuka rute penerbangan internasional dari dan ke Bandara Kualanamu. Manager Saudia Airlines Indonesia, Singapura, Australia, Faisal Alallah mengatakan, pihaknya membuka penerbangan langsung pulang dan pergi (PP) rute Medan ke Jeddah dan Madinah, dimulai per 31 Agustus 2024. Pelayanan penerbangan 4 kali dalam seminggu.

“Penerbangan ini bagian dari langkah ekspansi untuk menghubungkan dunia dengan Kerajaan Arab Saudi, dan melayani berbagai segmen tamu," kata Faisal saat konferensi pers di Aula Kedatangan Domestik Bandara Kualanamu, Rabu (31/7/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada pertemuan dengan pejabat Bandara Kualanamu, diatur mengenai operasi serta kesiapan platform layanan. Tujuannya memberikan solusi terbaik yang berkontribusi pada kelancaran arus lalu lintas di bandara, dan mempercepat prosedur.

“Kita, Saudia Airlines berencana menambah Madinah sebagai destinasi kedua setelah Jeddah dalam pengoperasian destinasi baru dari Bandara Kualanamu," urainya.

Akomodir Permintaan yang Terus Meningkat 

Diungkapkan Faisal, dibukanya rute penerbangan Bandara Kualanamu-Jeddah untuk berinvestasi dan mengakomodir permintaan yang terus meningkat, terutama setelah baru-baru ini menandatangani perjanjian dengan perusahaan operasional Bandara Taba, Mesir.

“Untuk memperluas operasi dan meningkatkan transportasi, serta layanan bagi para peziarah, pengunjung Masjid Nabawi, dan situs-situs bersejarah Islam," ungkapnya.

Disebutkan Faisal, Saudia Airlines ingin meningkatkan pangsa pasar di sektor haji dan umrah, karena Indonesia merupakan salah satu pasar perjalanan Islam yang paling diminati. Dengan target, lanjutnya, berkontribusi mencapai tujuan Saudi Vision 2030 dan memfasilitasi penyelenggaraan 30 juta peziarah pada 2030.

Modernisasi dan Pengembangan Armada

Terungkap pula, peningkatan destinasi Saudia Airlines bertepatan dengan pelaksanaan program terbesar untuk memodernisasi dan mengembangkan armada yang saat ini berjumlah 144 pesawat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara 103 pesawat baru akan ditambahkan dalam beberapa tahun mendatang. Tak hanya itu, banyak inisiatif lain yang bertujuan untuk meningkatkan pengalaman perjalanan sesuai dengan perkembangan terbaru dalam industri transportasi udara.

Director of Commercial and Business Development PT Angkasa Pura Aviasi (AVI) Kualanamu, Kedar Deshpande, dan Pelaksana harian (Plh) Direktur Operasi PT AVI, Haris, menyambut baik dibukanya rute baru Saudia Airlines di Bandara Kualanamu.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT