News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kontestasi Pilkada Sumut Dipastikan Seru, Dukungan ke Bakal Calon Mulai Tumbuh

Bursa pencalonan pemilihan calon kepala daerah (pilkada) di Sumatera Utara yang akan diselenggarakan pada tanggal 27 November 2024 ini banyak menuai sorotan pub
  • Reporter :
  • Editor :
Kamis, 25 April 2024 - 19:32 WIB
Edy Rahmayadi (atas) bersama pendukung dan Ijeck (bawah) bersama pendukung.
Sumber :
  • tim tvOne/Bahana

Medan, tvOnenews.com - Bursa pencalonan pemilihan calon kepala daerah (pilkada) di Sumatera Utara yang akan diselenggarakan pada tanggal 27 November 2024 ini banyak menuai sorotan publik. 

Pasalnya, banyak bermunculan di media sosok bakal calon Gubernur Sumut ke depannya, yang salah satunya ialah Musa Rajekshah, atau kerap dikenal masyarakat dengan sapaan Bang Ijeck

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Bang Ijeck peduli terhadap aspirasi dan kondisi anak muda terkhususnya generasi milenial dan generasi Z. Dilihat dari banyaknya dukungan beliau untuk anak muda, kita tidak perlu menjelaskan pun masyarakat Sumut sudah tahu akan hal itu”,  tutur Rizki Fadillah, seorang tokoh muda Sumut. 

Hal itu diungkapkan Rizki karena sering melihat aspirasi anak muda hingga unjuk rasa turun ke jalan tidak dihiraukan oleh pemangku jabatan yang ada di Sumut, padahal begitu banyak permasalahan di Sumut.

“Banyak pemimpin saat ini enggan melihat aspirasi dan gagasan anak muda sebagai hal yang penting. Padahal secara usia, 50 persen pemilih pada Pilkada 2024 didominasi oleh anak muda”. 

Pengalaman calon pemimpin Sumatera Utara, lanjutnya, juga menjadi suatu hal yang penting untuk dipertimbangkan melihat total populasi penduduk di Sumatera Utara berjumlah 14.936.200 jiwa, yang berarti provinsi dengan populasi terbesar nomor 4 di Indonesia. 

Bang Ijeck yang juga saat ini di usia emas 50 tahun, banyak dinilai masyarakat sebagai usia yang matang untuk memimpin Sumut, tidak terlalu muda dan tidak terlalu tua, dinilai menjadi jalan tengah untuk provinsi terbesar ke-4 di Indonesia. 

“Melihat hal itu, kita anak muda Sumut mendesak agar Bang Ijeck maju dalam pemilihan Gubernur Sumatera Utara sebagai ‘jalan tengah’ untuk Sumatera Utara yang maju ke depannya,” tandasnya. 

Dukungan serupa pun terus mengalir ke calon petahan Edy Rahmayadi

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dewan Pimpinan Wilayah Gerbang Tani Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Sumatera Utara menyatakan sikap siap mendukung penuh dan memenangkan Eks Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi kembali menahkodai Sumatera Utara. 

Ketua DPW Gerbang Tani PKB Sumut, Putra Ramadanah, mengatakan bahwa sayap Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ini sebelumnya melihat kepemimpinan Edy Rahmayadi dalam membangun Sumut yang bermartabat. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Rencana AS untuk keluar dari IRENA disebut tidak akan memengaruhi komitmen organisasi dalam mendorong transisi energi di kawasan Asia Tenggara dan negara berkembang lain.
Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Lebih dari sekadar penentu kemenangan, gol-gol tersebut adalah simbol kehormatan dan rekam jejak sejarah bagi kedua klub. Berikut lima gol paling legendaris yang akan selalu dikenang hingga kini.

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT