News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Komnas HAM Dalami Dampak Tembakan Gas Air Mata Terhadap Puluhan Siswa-siswi

Komnas HAM akan melakukan pendalaman terkait tembakan gas air mata yang dilakukan petugas hingga mengenai puluhan siswa-siswi yang sedang melakukan kegiatan
Sabtu, 16 September 2023 - 18:05 WIB
Komnas HAM Dalami Dampak Tembakan Gas Air Mata Terhadap Puluhan Siswa-siswi
Sumber :
  • tim tvone

Batam, tvOnenews.com - Komnas HAM akan melakukan pendalaman terkait tembakan gas air mata yang dilakukan petugas hingga mengenai puluhan siswa-siswi yang sedang melakukan kegiatan belajar-mengajar. 

Meski telah dilakukan trauma healing bagi puluhan siswa-siswi yang terkena gas air mata. Ternyata masiha ada sejumlah siswa-siswi yang belum masuk sekolah karena trauma. Hal ini dituturkan langsung oleh Kepala Sekolah SMP 22 Batam, Muhammad Nazib.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kondisi siswa alhamdulillah masuknya sudah hampir 80 persen, cuma yang masih psikisnya kena, yang trauma itu masih kami terapi dengan cara menelpon dan memberika pengarahan kepada anak-anak kami,” kata Muhammad Nazib, Sabtu (16/9/2023).

Sambungnya, meski telah dilakukan trauma healing, namun pihak sekolah masih harus membujuk murid-murid yang jarang masuk kelas karena trauman.

“Siswa yang belum datang ke sekolah saat ini grafiknya naik-turun. Hari ini hadir, besok kemungkinan tidak hadir, yang tidak hadir semalam, sekarang hadir, jadi bervasiasi, tidak menentu,” lanjut Kepala Sekolah SMP 22 itu. 

Kemudian, dia katakan, di SMP Negeri 22 Batam sendiri, sedikitnya ada 9 siswa dan satu orang guru yang harus dirawat di rumah sakit karena terdampak gas aira mata.

Sementara, di SDN 24 Tanjung Kertang, yang lokasinya berdekatan dengan SMP 22, aktivitas belajar mengajar sudah normal dan telah dilakukan trauma healing.

Di samping itu, Komisioner Mediasi Komnas HAM RI, Prabianto Mukti Wibowo jelaskan tentunya pihaknya akan membicarakan dengan pihak kepolisian terhadap tindakan yang telah mereka lakukan, apakah hal ini memang dibenarkan sesuai SOP? sesuai Perkap 1209, apakah ini ada unsur pelanggaran?

"Kemudian ini memerlukan penyidikan lebih lanjut,” kata Prabianto Mukti Wibowo, Komisioner Mediasi Komnas HAM RI.

Menurut Komnas HAM, trauma healing yang dilakukan personel kepolisian dinilai terlalu cepat karena baru satu kali dilaksanakan.

"Harusnya pemerintah daerah dan kota serta Institusi terkait turut mengambil peran untuk memberikan trauma healing kepada para korban," pungkasnya.

Lanjut Komisioner Komnas HAM Pendidikan Penyuluhan, Puti Elvina menuturkan, kalau hanya satu kunjungan, pihaknya tidak bisa memastikan berapa sebenarnya yang terdampak. 

"Di permukaan memang mereka tidak terlihat, mereka tertawa, mereka ceria, mereka beraktivitas seperti biasa. Tapi trauma itu tata laksananya tidak seperti itu. Butuh pertemuan lanjutan, konseling lanjutan, terapi-terapi, terutama anak-anak yang paling terdampak,” ujar Komisioner Komnas HAM Bidang Pendidikan Penyuluhan, Puti Elvina. 

Untuk dikehatui, dua sekolah yang disambangi oleh Komnas HAM adalah SMP Negeri 22 Batam dan SD Negeri 24 Desa Tanjung Kertang, Kelurahan Rempang Cate, Kecamatan Galang, Kota Batam.

Hal ini lantaran, siswa-siswi di sekolah itu terdampak tembakan gas air mata pada bentrikan warga dengan petusa di Jembatan Empat pada 7 Septemnber lalu. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada petermuan itu, pihak sekolah menyampaikan peristiwa yang menimpa peserta didik serta dampak yang masih dirasakan oleh beberapa siswa yang jarang masuk kelas karena trauma hingga saat ini.

Maka, pascaperistiwa mencekam itu, pihak sekolah meminta agara aparat terkait tidak menyalakan sirene ketika melintas agara tidak membangkitakan ketakutan para siswa. (wna/aag)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT