News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Hafal 20 Juz Siswi Asal Padang Ini Lolos Jadi Polwan Lewat Jalur Prestasi Hafiz Qur'an

Orang tua mana yang tidak bangga dan terharu mendengar anaknya dinyatakan lulus menjadi anggota Polisi Wanita (Polwan) di tengah kehidupan yang tergolong susah.
  • Reporter :
  • Editor :
Sabtu, 22 Juli 2023 - 17:00 WIB
Serma Bahron Siregar saat menghantarkan anaknya untuk pendidikan polwan lolos lewat jalur Penerimaan Regpro Hafiz Qur'an
Sumber :
  • irvan/tvOne

Padang, tvOnenews.com - Orang tua mana yang tidak bangga dan terharu mendengar anaknya dinyatakan lulus menjadi anggota Polisi Wanita (Polwan) di tengah kehidupan yang tergolong susah.

Pasangan suami istri di Kecamatan Barumun Tengah (Barteng) Kabupaten Padang Lawas (Palas) yakni Serma Bahron Siregar, yang juga Anggota Kodim 0212/TS, dan Lenny Ansari Pohan tak menyangka begitu mendengar anak ketiganya lulus menjadi Anggota Polwan Tahun 2023.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bahkan anak perempuan dari ibu yang berprofesi sebagai pedagang kelontongan ini lolos jadi Polwan melalui Jalur Penerimaan Regpro Hafiz Qur'an.

Rasa haru dan ucapan syukur tak henti diucapkan pasangan suami istri tersebut ketika mendengar sang anak lulus menjadi anggota Polri.

Serma Bahron Siregar mengatakan anaknya yang bernama Laura Tri Andri Bani Siregar merupakan alumni Pondok Pesantren Al Ansor Padang Sidempuan. Laura menjalani sekolah Madrasah Tsanawiayah (MTs) di Ponpes tersebut.

Sementara untuk jenjang SMA Laura melanjutkannya di MAN 2 Padang Lawas. Laura sudah menghafal Al Quran sebanyak 20 juz

Berkat prestasi mengahafal Al Quran itulah Laura lolos sebagai Polwan lewat jalur penerimaan Regpro Hafiz Quran.

"Alhamdulillah," kata Serma Bahrom Siregar kepada tvOnenews.com, Sabtu (22/07/2023).

Kebahagiaan Serma Bahrom semakin bertambah, tatkala keponakannya bernama Khairul Kamal Siregar Putra juga lolos menjadi anggota Polri Tahun 2023.

Khairul Kamal Siregar Putra sebelumnya pernah mengeyam pendidikan di MTsN 2 Palas, serta menghabiskan masa SMA nya di MAN 2 Padang Lawas.

"Khairul lolos menjadi anggota Polri Tahun 2023  melalui penerimaan jalur umum, dan kini mengikuti pendidikan di Poldasu Hinai Langkat," ungkap Bahron Siregar.

Bahron Siregar juga menyampaikan ucapasangat bersyukur dan mengucapkan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada Allah SWT, termasuk juga dukungan dari berbagai kalangan, sehingga anaknya kini bisa mengikuti pendidikan Polri di Jakarta maupun di SPN Poldasu Hinai dari jalur berprestasi dan inovatif.(irv/muu)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

tvonenews

 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT