News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Mantab, Rutan Labuhan Deli Gelar Tracking dan Latihan Menembak

Pembinaan fisik, mental dan disiplin serta ketangkasan dalam bersenjata, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Labuhan Deli latihan Tracking dan Menembak  bagi pegawai
Selasa, 11 Juli 2023 - 11:54 WIB
Petugas Rutan Labuhan Deli Latihan Fisik Menembak
Sumber :
  • Tim Tvone/Martinus

Medan, tvOnenews.com - Pembinaan fisik, mental dan disiplin serta ketangkasan dalam bersenjata, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Labuhan Deli latihan Tracking dan Menembak  bagi pegawai. Bertempat di Puslat SAT Brimob Polda Sumut, Martabe. Senin Sore (10/7/2023). 

Kegiatan pembinaan fisik, mental dan disiplin ini merupakan kerja sama antara Rumah Tahanan Negara Kelas I Labuhan Deli dan Brimob Polda Sumut, dengan melibatkan 70 peserta yang diikuti oleh Kepala Rutan,  Pejabat Struktural, Staf, Tim Medis dan Regu Jaga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun tahapan kegiatan pembinaan fisik mental dan disiplin ini dimulai dengan melakukan tracking sungai di wilayah sekitar lapangan tembak dan dilanjutkan dengan Latihan menembak. Pembinaan FMD ini dipandu langsung oleh Satuan Brimob Polda Sumut yang dipimpin oleh AKP Sutris selaku Kasubbagbinlatops Bagops dan didampingi tim. 

Sebelum berangkat seluruh pegawai berkumpul di titik lokasi keberangkatan Rutan Labuhan Deli, Kepala Rutan, Erwin F Simangunsong mengatakan kegiatan FMD ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi kita sebagai petugas, terutama dalam kekuatan fisik dan mental serta skill penggunaan senjata atau tembakan khususnya dalam bidang pengamanan. 

“Kegiatan menembak ini harus kita syukuri  karena tidak semua mendapatkan kesempatan seperti ini, sehingga harus mengikuti kegiatan dengan serius, konsentrasi, dengan penuh tanggung jawab. Semoga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik, dan kita dapat pulang dalam kondisi yang sehat.” Pungkasnya

Sebelum melakukan latihan menembak, para instruktur dari Brimob Polda Sumut menjelaskan teori tentang keamanan dan prosedur menggunakan senjata api dengan aman. Kegiatan ini merupakan hasil sinergitas yang dibangun dengan baik antara pihak 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Rutan Labuhan Deli dan SATBRIMOB Polda Sumut. Karutan sangat berterima kasih kepada Satuan Brimob Polda Sumut yang telah mendukung kegiatan ini.

“Terlaksananya kegiatan ini sebagai bentuk kerjasama dan diharapkan kegiatan FMD ini jadi kegiatan rutin petugas Rutan Labuhan Deli untuk mengasah kemampuan menembak dan diperuntukkan membentuk mental petugas dalam menghadapi situasi genting.” Ungkap Kepala Rutan. (mss/lno)
 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT