News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

42 Lagu Barat Dicekal KPI, Berikut Daftarnya

Dalam surat edaran yang dikeluarkan KPID Sulawesi Selatan terdapat 42 lagu dan video yang dicekal dan dilarang disiarkan, berikut daftar lagu dan video klipnya.
Rabu, 1 November 2023 - 14:13 WIB
42 Lagu Barat Dicekal KPI
Sumber :
  • tim tvone

Makassar, tvOnenews.com - Berdasarkan surat edaran yang diterima tvOnenews.com dari Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Sulawesi Selatan terdapat 42 lagu dan video klip yang dicekal dan dilarang disiarkan oleh stasiun televisi atau lembaga penyiaran di Indonesia. Hal ini karena KPID menilai musik atau video klip tersebut mengandung unsur seks,cabul,dan menggunakan anak-anak, Rabu (01/11/2023).

Pencekalan tersebut karena melanggar Undang-undang pasal 20 tentang muatan seks dalam lagu atau video klip, yang berisi tiga point, yaitu, pertama, program siaran dilarang berisi ;agu atau video klip yang menampilkan judul dan lirik bermuatan seks,cabul, mengesankan aktivitas seks, kedua, program siaran yang menampilkan musik dilaran bermuatan adegan yang dapat dipandang menjadikan perempuan sebagai objek seks.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ketiga, Program Siaran dilarang menggunakan anak-anak dan remaja sebagai model video klip dengan berpakaian tidak sopan, bergaya dengan menonjolkan bagian tubuh tertentu atau melakukan gerakan yang lazim diasosiasikan sebagai daya tarik seksual.

Pada surat edaran bernomor 051/1076/KPID-SS/X/2023 dan ditandatangani langsung oleh Ketua Komisi KPID Sulsel, Irwan Ade Saputra tersebut, merincikan lagu atau video yang dikategorikan melanggar aturan.

Berikut daftar lagu atau video klip yang dicekal KPI:
1. Bruno Mars - 24K
2. Ariana Grande - 34+35
3. Masked Wolf - Astronaut in The Ocean
4. M.I.A - Bucky Done Gun
5. Maroon 5 - Beautiful Mistakes
6. Max Ft Suga - Blueberry Eyes
7. Montero ft Lil Nas X - Call Me By Your Name
8. Pia Mia ft Chris Brown - Do It Again
9. Snoop Dog - Drop It Like It's Hot
10. Jay Z - Empire State of Mind
11. Maroon 5 ft Cardi B - Girls Like You
12. Timbaland - Give It to Me
13. 24kGoldn Ft Iaan Dior - Mood
14. Chyna Philips - Naked and Scred
15. Bruno Mars ft Cardi B - Please Me
16. Ariana Grande - Positions
17. Post Malone ft Ty Dolla sign - Psycho
18. Camilla Cabello ft Shawn Mendes - Senorita
19. Nicky Minaj - Starship
20. Doja Cats - Streets
21. DJ Snake ft Selena - Taki Taki
22. Jason Derulo ft 2 Chainz - Talk Dirty
23. Bruno Mars - That's Why I Like
24. Cardi B - Up
25. One Republic - Good Life
26. Gym Class Hero ft Estelle - Guilty As Charged
27. Rita Ora - How We Do
28. Busta Rhymes ft Maria - I Know What You Want
29. Icona Pop - I Love It
30. DJ Khaled - I'm The One
31. Jay Z - Izzo
32. Bruno Mars - Lazy Song
33. Dua Lipa ft Da Baby - Levitating
34. Justin Bieber ft Benny - Lonely
35. Eminem - Lose Your Self
36. Ariana Grande ft The Weekend - Love Me Harder
37. Bruno Mars - Versace on The Floor
38. Avril Lavigne - Wish You Were Here
39. Kid Laraoi - Without You
40. Vedo - You Got It
41. Dua Lipa ft Missy Elliot - Levitating
42. Bruno Mars - Locked Out of Heaven. (frd)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT