News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Viral, Begini Kisah Pengusaha di Papua Asal Bulukumba yang Bersedekah ke Ribuan Tukang Becak dan Warga di Makassar

Haji Ambo Rukka mengatakan dirinya pulang dari Papua ke Makassar setiap pertengahan Ramadhan dengan tujuan cuma satu untuk mengeluarkan sedekah kepada warga.
Minggu, 9 April 2023 - 04:25 WIB
Pengusaha kaya asal Bulukumba bersedekah Ke ribuan Tukang Becak dan warga di Makassar
Sumber :
  • Abdullah Daeng Sirua

Makassar, tvOnenews.com - Bulan Ramadhan dimanfaatkan pengusaha barang campuran di Papua asal kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, berbagi sedekah kepada ribuan tukang becak maupun warga di Makassar, Sabtu sore (8/4/2023). Aksi berbagi sedekah Pengusaha ini pun menjadi viral di sosial media.

"Saya utamakan tukang becak, kenapa? Karena tukang becak kasihan kita tahu tukang becak kalau pendapatan tukang becak dalam sehari berapa, makanya saya utamakan tukang becak," ujar Haji Ambo Rukka yang ditemui tim tvOnenews.com di rumahnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lebih lanjut, Haji Ambo Rukka mengatakan saya pulang ke Makassar dari Papua tujuan saya cuma satu untuk mengeluarkan zakat dan sedekah.

"Saya perkirakan ada ribuan orang tukang becak saja sampai seribuan orang lebih warga jadi tambah tahun, tambah banyak orang yg datang, kadang ada yang naik taksi kesini sekeluarga, dan juga warga sekitar sini, mereka cuma dapat sedikit, yakni 50 ribu rupiah perorang," ungkap Haji Ambo Rukka.

Sejak pandemi Ambo Rukka tidak menggelar berbagi sedekah seperti ini, sekarang kegiatan ini kembali digelar, keluarga Ambo membantu membuat pagar dari bambu agar warga tertib dalam antrian sehingga tidak berdesakan dan dibantu polisi dari Polsek Makassar untuk pengamanannya.

"Berbagi sedekah ini saya lakukan sejak awal-awal saya buka usaha, jadi ceritanya berawal saya ikut kakak ke Jayapura, Papua. Setelah di Jayapura 2-3 tahun saya pisah usaha, saya buat toko sendiri mamanya toko Saudara Dua, toko kakak saya itu namanya toko Saudara, saya bikin toko Saudara Dua dan itu yang terkenal sekarang ini, sedekah ini sejak tahun 1980, saya keluarkan seperti ini tapi memang dulu awal-awal masih sedikit ya 10 juta, 20 juta begitu bertahun-tahun begini alhamdulillah bertambah terus bertambah banyak, itu saya punya setiap pertengahan ramadhan saya bagi," ucap Haji Ambo Rukka.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara itu, Hasniah seorang warga jalan Lure, Makassar, mengaku sangat senang dan bahagia mendapatkan uang 50 ribu rupiah.

"Saya senang sekali dan bahagia mendapat 50 ribu rupiah, saya mau gunakan untuk buka puasa, saya bertiga datang saya dapat setelah dua jam antrian mulai dari jam 1 siang sampai jam 3 siang," ucap Hasniah usai menerima sedekah dari Haji Ambo Rukka di jalan Mairo Makassar. (amn/mtr)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT