LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Nurhudi Didin dan M. Nasir politikus NasDem
Sumber :
  • tvone - habib

Sanksi Berat Menanti 2 Anggota DPRD Gresik Jika Terbukti Terlibat Kasus Pernikahan Manusia dengan Kambing

Wakil Ketua DPRD Gresik engungkapkan, jadwal persidangan selanjutnya akan mulai mengudang terperiksa. Pihaknya akan terbuka terkait perkembangan kasus ini.

Jumat, 24 Juni 2022 - 07:08 WIB

Gresik, Jawa Timur - Dua nama anggota DPRD Gresik terseret dalam kasus pernikahan nyeleneh antara manusia dengan kambing, di Pesanggrahan Ki Ageng, Desa Jogodalu, Kecamatan Benjeng, Gresik. Keduanya adalah Muhammad Nasir Cholil dan Nur Hudi Didin Ariyanto. 

Terbaru, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Kabupaten Gresik melalui Badan Kehormatan (BK) resmi memberhentikan sementara Muhammad Nasir dari jabatannya sebagai Ketua BK. Keputusan itu diambil dalam rapat internal BK, Kamis (23/6). 

Rapat internal BK digelar tertutup di ruang pimpinan DPRD Gresik. Tampak hadir Wakil Ketua DPRD Gresik Mujid Riduan dan Nur Saidah. Juga hadir Wakil Ketua BK, Jamiyyatul Mukharomah, Anggota BK Mustajab, Mega Bagus Syahputra dan Abdullah Munir serta M Nasir Cholil.

Pemberhentian sementara M Nasir Cholil dari Ketua BK karena politisi asal Fraksi NasDem itu menjadi salah satu teradu lantaran turut menghadiri acara pernikahan manusia dengan kambing yang telah diputuskan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Gresik sebagai penistaan agama.

Wakil Ketua DPRD Gresik Mujid Riduan menyatakan, pemberhentian sementara Muhammad Nasir sebagai Ketua BK agar rapat internal BK bisa berjalan lebih independen. Sanksi ini akan berlaku hingga kasus ritual pernikahan nyeleneh antara manusia dan kambing selesai dibahas. 

Baca Juga :

“Jadi sanksi ada tiga, sanksi ringan berupa teguran tertulis, sanksi sedang diberhentikan dari jabatan alat kelengkapan dewan (AKD) ataupun dipindah dari anggota, sedangkan sanksi berat diberhentikan sementara sampai menyelesaikan permasalahannya atau diberhentikan tetap," ungkap Mujid usai rapat BK di ruang pimpinan DPRD Gresik, Kamis (23/6). 

Pemberhentian Muhammad Nasir dari Ketua BK, lanjut Mujid, didasarkan atas sejumlah alat bukti yang telah dikantongi BK DPRD Gresik, serta pengaduan beberapa kelompok masyarakat terkait adanya dugaan pelanggaran tata tertib, kode etik. 

Halaman Selanjutnya :
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Percayalah Padaku Meski di Gelap Malam, Kamu Nggak Sendirian

Percayalah Padaku Meski di Gelap Malam, Kamu Nggak Sendirian

Bila ku tak di sini Tetaplah kau bernyanyi Dan bila ku t'lah pergi Kenanglah yang terjadi
Bahrain Tolak Lawan Timnas Indonesia di Tanah Air Maret 2025, Berapa Sih Harga Sewa SUGBK untuk Pertandingan Olahraga?

Bahrain Tolak Lawan Timnas Indonesia di Tanah Air Maret 2025, Berapa Sih Harga Sewa SUGBK untuk Pertandingan Olahraga?

Inilah harga sewa SUGBK untuk pertandingan olahraga usai Bahrain tolak lawan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 bulan Maret 2025 mendatang
Jangan Terlena Bujuk Rayu Calo, Seleksi CPNS 2024 Tidak Dipungut Biaya Alias Gratis!

Jangan Terlena Bujuk Rayu Calo, Seleksi CPNS 2024 Tidak Dipungut Biaya Alias Gratis!

Tes SKD CPNS 2024 tidak dipungut biaya sepeser pun, pemerintah juga sudah melakukan upaya untuk menutup celah calo dan joki yang sudah terintegrasi teknologi
Tim Gabungan Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Paniai, Jemmy Magai Yogi Ternyata Punya Jabatan Mentereng di WPA

Tim Gabungan Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Paniai, Jemmy Magai Yogi Ternyata Punya Jabatan Mentereng di WPA

Tim gabungan Satgas Ops Damai Cartenz dan Polres Dogiay mampu menangkap salah satu pimpinan KKB wilayah Paniai. Jemmy Magai Yogi punya jabatan mentereng.
Lantang di Debat Pilkada 2024, Airin Rachmi Serius Berdayakan Perempuan Lewat Kartini Banten, Apa Itu?

Lantang di Debat Pilkada 2024, Airin Rachmi Serius Berdayakan Perempuan Lewat Kartini Banten, Apa Itu?

Calon Gubernur Banten, Airin Rachmi Diany serius membedayakan perempuan lewat program Kartini Banten dengan meningkatkan pendidikan dan perlindungan khusus.
Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak turut kesal dengan Bahrain yang meminta kepada FIFA dan AFC untuk memindahkan laga kontra Timnas Indonesia ke luar RI pada Maret 2025 mendatang.
Trending
Coach Justin Ngamuk Bahrain Minta Venue ke Luar RI Saat Melawan Timnas Indonesia, Sebut PSSI Pindah ke Ocenia atau Buat AFC Tandingan Jika…

Coach Justin Ngamuk Bahrain Minta Venue ke Luar RI Saat Melawan Timnas Indonesia, Sebut PSSI Pindah ke Ocenia atau Buat AFC Tandingan Jika…

Coach Justin memberikan solusi ekstrem kepada PSSI jika AFC memutuskan mengabulkan keinginan FA Bahrain untuk memindahkan venue laga melawan Timnas Indonesia.
Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak turut kesal dengan Bahrain yang meminta kepada FIFA dan AFC untuk memindahkan laga kontra Timnas Indonesia ke luar RI pada Maret 2025 mendatang.
Tim Gabungan Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Paniai, Jemmy Magai Yogi Ternyata Punya Jabatan Mentereng di WPA

Tim Gabungan Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Paniai, Jemmy Magai Yogi Ternyata Punya Jabatan Mentereng di WPA

Tim gabungan Satgas Ops Damai Cartenz dan Polres Dogiay mampu menangkap salah satu pimpinan KKB wilayah Paniai. Jemmy Magai Yogi punya jabatan mentereng.
Bahrain Tolak Lawan Timnas Indonesia di Tanah Air Maret 2025, Berapa Sih Harga Sewa SUGBK untuk Pertandingan Olahraga?

Bahrain Tolak Lawan Timnas Indonesia di Tanah Air Maret 2025, Berapa Sih Harga Sewa SUGBK untuk Pertandingan Olahraga?

Inilah harga sewa SUGBK untuk pertandingan olahraga usai Bahrain tolak lawan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 bulan Maret 2025 mendatang
Lantang di Debat Pilkada 2024, Airin Rachmi Serius Berdayakan Perempuan Lewat Kartini Banten, Apa Itu?

Lantang di Debat Pilkada 2024, Airin Rachmi Serius Berdayakan Perempuan Lewat Kartini Banten, Apa Itu?

Calon Gubernur Banten, Airin Rachmi Diany serius membedayakan perempuan lewat program Kartini Banten dengan meningkatkan pendidikan dan perlindungan khusus.
Percayalah Padaku Meski di Gelap Malam, Kamu Nggak Sendirian

Percayalah Padaku Meski di Gelap Malam, Kamu Nggak Sendirian

Bila ku tak di sini Tetaplah kau bernyanyi Dan bila ku t'lah pergi Kenanglah yang terjadi
Jangan Terlena Bujuk Rayu Calo, Seleksi CPNS 2024 Tidak Dipungut Biaya Alias Gratis!

Jangan Terlena Bujuk Rayu Calo, Seleksi CPNS 2024 Tidak Dipungut Biaya Alias Gratis!

Tes SKD CPNS 2024 tidak dipungut biaya sepeser pun, pemerintah juga sudah melakukan upaya untuk menutup celah calo dan joki yang sudah terintegrasi teknologi
Selengkapnya
Viral