LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Palang Pintu Dibiarkan Terbuka, Kereta Api Wijaya Kusuma di Jember Hantam Minibus
Sumber :
  • sinto sofiadin

Palang Pintu Dibiarkan Terbuka, Kereta Api Wijaya Kusuma di Jember Hantam Minibus

Kecelakaan kereta api vs minibus terjadi di Jember pada Jumat (25/1) karenapalang pintu perlintasan kereta api dibiarkan terbuka meski kereta api akan melintas.

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:05 WIB

Jember, tvOnenews.com - Kecelakaan kereta api vs minibus terjadi di Jember pada Jumat (25/1). Kecelakan terjadi akibat palang pintu perlintasan kereta api dibiarkan terbuka meski kereta api akan melintas. 

Minibus milik Aqib warga Desa Tisnogambar Bangsalsari, Jember tersebut dihantam Kereta Api Wijaya Kusuma tujuan Stasiun Ketapang. 

Kejadian itu terjadi di Jalur Perlintasan Langsung (JPL) 125 antara Stasiun Bangsalsari-Stasiun Rambipuji. Tepatnya di perlintasan kereta api Desa Pecoro. 

Akibat dari itu, minibus dengan plat nomor P 1361 TMI warna Silver yang dikendarai Aqib dari arah timur mengalami rusak di bagian depan, karena dihantam kereta api. 

"Meski tidak ada korban jiwa, mobil mengalami rusak parah, karena sirine perlintasan tidak bunyi dan palang pintu tidak tertutup," kata Aiptu Supriyanto, anggota Polres Jember yang datang ke lokasi kejadian. 

Sementara itu, Manager Hukum dan Humas KAU Daop 9 Jember Cahyo Widiantoro mengatakan, pihaknya mengimbau masyarakat untuk berhenti sebelum melintasi perlintasan sebidang kereta api dan mendahulukan perjalanan. 

Baca Juga

Sebagaimana diatur Undang-undang Nomor 23 Tahun 2007 tentang Perkeretaapian, Pasal 124 menyatakan, di perpotongan sebidang antara jalur kereta api dan jalan, pemakai jalan wajib mendahulukan perjalanan kereta api.

Ini disampaikan, menyusul kecelakaan KA Wijayakusuma tujuan Stasiun Ketapang oleh kendaraan minibus, sehingga perjalanan terganggu. 

KA Wijayakusuma harus berhenti untuk melakukan pemeriksaan sarana guna memastikan lokomotif dan kereta masih aman untuk melanjutkan perjalanan.

KA Wijayakusuma kembali diberangkatkan dari lokasi dan mengalami kelambatan enam menit untuk melakukan pemeriksaan, sedangkan penumpang dan masinis selamat. 

Sedangkan untuk masinis yang bertugas dan semua penumpang dalam kondisi selamat. KAU Daop 9 Jember menegaskan, palang pintu perlintasan bukan alat pengamanan utama dan bukan rambu lalu lintas.

"Tetapi merupakan alat bantu untuk mengamankan perjalanan kereta api, sebagaimana disebutkan dalam Pasal 110 ayat (4) PP Nomor 72 Tahun 2009," ungkapnya. 

"Pengguna jalan wajib mendahulukan kereta api dan memberikan hak utama kepada kendaraan yang lebih dahulu melintas rel," imbuhnya. (sss/far)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Suporter Timnas Indonesia Tak Tahan Lagi, Indra Sjafri Diganti Gerald Vanenburg Sebelum Piala Asia U-20 2025?

Suporter Timnas Indonesia Tak Tahan Lagi, Indra Sjafri Diganti Gerald Vanenburg Sebelum Piala Asia U-20 2025?

Posisi Indra Sjafri di Timnas Indonesia U-20 dibicarakan sebelum Piala Asia U-20 2025 yang akan segera digelar bulan depan. Ada apa? Simak selengkapnya di sini.
Prabowo dan Anwar Perkuat Aliansi Sawit Dunia, Indonesia-Malaysia Kuasai 80% Produksi Global

Prabowo dan Anwar Perkuat Aliansi Sawit Dunia, Indonesia-Malaysia Kuasai 80% Produksi Global

Presiden Prabowo Subianto bertemu Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim, untuk mempererat hubungan bilateral Indonesia dan Malaysia.
Soroti Lini Pertahanan, Indra Sjafri Bocorkan Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Suriah

Soroti Lini Pertahanan, Indra Sjafri Bocorkan Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Suriah

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, membocorkan biang kerok dari kekalahan anak asuhnya saat menghadapi Suriah pada ajang U-20 Challenge Series 2025.
Ahmad Muzani Tekankan Pentingnya Kepala Daerah Tepati Janji Kampanye

Ahmad Muzani Tekankan Pentingnya Kepala Daerah Tepati Janji Kampanye

Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani, menghadiri pertemuan silaturahmi dengan para kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih di Jawa Timur
Setelah Bawa Fotografer Pribadi, Kini Kevin Diks Mau Bawa DJ ke Indonesia

Setelah Bawa Fotografer Pribadi, Kini Kevin Diks Mau Bawa DJ ke Indonesia

Kevin Diks menjadi pemain teranyar di Timnas Indonesia setelah memegang paspor Indonesia pada 8 November 2024 lalu.
Kronologi Detik-detik Penangkapan Eks Bhayangkara FC, Radja Nainggolan karena Kasus Penyelundupan Narkoba: Mobil Diderek Polisi untuk Cari Bukti

Kronologi Detik-detik Penangkapan Eks Bhayangkara FC, Radja Nainggolan karena Kasus Penyelundupan Narkoba: Mobil Diderek Polisi untuk Cari Bukti

Berdasarkan informasi yang beredar di media, mobil Radja Nainggolan bahkan kabarnya sampai diderek pihak kepolisian demi memperdalam bukti yang didapatkan.
Trending
Prabowo Subianto Sebut Malaysia Seperti Rumah Kedua, Ungkap Kedekatan Emosionalnya

Prabowo Subianto Sebut Malaysia Seperti Rumah Kedua, Ungkap Kedekatan Emosionalnya

Presiden RI Prabowo Subianto mengungkapkan kedekatannya dengan Malaysia, hingga merasa seperti "pulang kampung" setiap kali mengunjungi negeri jiran tersebut.
Soroti Lini Pertahanan, Indra Sjafri Bocorkan Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Suriah

Soroti Lini Pertahanan, Indra Sjafri Bocorkan Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-20 dari Suriah

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, membocorkan biang kerok dari kekalahan anak asuhnya saat menghadapi Suriah pada ajang U-20 Challenge Series 2025.
Ahmad Muzani Tekankan Pentingnya Kepala Daerah Tepati Janji Kampanye

Ahmad Muzani Tekankan Pentingnya Kepala Daerah Tepati Janji Kampanye

Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani, menghadiri pertemuan silaturahmi dengan para kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih di Jawa Timur
Setelah Bawa Fotografer Pribadi, Kini Kevin Diks Mau Bawa DJ ke Indonesia

Setelah Bawa Fotografer Pribadi, Kini Kevin Diks Mau Bawa DJ ke Indonesia

Kevin Diks menjadi pemain teranyar di Timnas Indonesia setelah memegang paspor Indonesia pada 8 November 2024 lalu.
Kronologi Detik-detik Penangkapan Eks Bhayangkara FC, Radja Nainggolan karena Kasus Penyelundupan Narkoba: Mobil Diderek Polisi untuk Cari Bukti

Kronologi Detik-detik Penangkapan Eks Bhayangkara FC, Radja Nainggolan karena Kasus Penyelundupan Narkoba: Mobil Diderek Polisi untuk Cari Bukti

Berdasarkan informasi yang beredar di media, mobil Radja Nainggolan bahkan kabarnya sampai diderek pihak kepolisian demi memperdalam bukti yang didapatkan.
Mantan Pelatih Kiper Timnas Pastikan Shin Tae-yong Tetap Kembali ke Indonesia: Beliau Akan Kembali, Soalnya...

Mantan Pelatih Kiper Timnas Pastikan Shin Tae-yong Tetap Kembali ke Indonesia: Beliau Akan Kembali, Soalnya...

Yoo Jae-hoon memastikan bahwa Shin Tae-yong akan tetap kembali ke Indonesia karena masih memiliki sejumlah urusan termasuk soal akademi sepakbolanya di Jakarta
Jawaban Berkelas Carlos Pena soal Pelatih Persib Sebut Persija sebagai Saingan Terkuat dalam Perebutan Gelar Juara Liga 1 2024-2025

Jawaban Berkelas Carlos Pena soal Pelatih Persib Sebut Persija sebagai Saingan Terkuat dalam Perebutan Gelar Juara Liga 1 2024-2025

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena, memberikan respon berkelas bernuansa dingin terkait pernyataan juru taktik Persib Bandung, Bojan Hodak soal persaingan gelar juara Liga 1 2024-2025.
Selengkapnya
Viral