LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ikhwan Arief
Sumber :
  • tvOne - happy oktavia

Selamatkan Perairan Selat Bali dari Kehancuran, Ikhwan Arief jadi Komandan Banser Maritim

Anak pesisir itu adalah Ikhwan Arief. Pria yang sehari-harinya sebagai Ketua GP Ansor Banyuwangi ini mendapat mandat baru sebagai Komandan Satuan Khusus Banser Maritim (Baritim) Nasional.

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:08 WIB

Banyuwangi, tvOnenews.com – Inilah buah dari perjuangan anak pesisir yang tidak mengenal lelah berjuang menjaga kekayaan maritim Indonesia. Anak pesisir itu adalah Ikhwan Arief. Pria yang sehari-harinya sebagai Ketua GP Ansor Banyuwangi ini mendapat mandat baru sebagai Komandan Satuan Khusus Banser Maritim (Baritim) Nasional. Pengukuhannya berlangsung dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Barisan Ansor Serbaguna (Banser) yang digelar di Jakarta pada Rabu (15/10).

Bagi Ikhwan Arief, amanat baru yang diembannya tidak hanya menjadi kebanggaan pribadi.
Mengingat dia adalah anak nelayan di Desa Bangsring, Kecamatan Wongsorejo, Banyuwangi. Sehingga hidupnya sangat lekat dengan laut. Oleh karenanya momen ini juga menjadi cerminan tekad kuat Ikhwan untuk mengabdi pada sektor yang sangat lekat dengan kehidupannya sejak kecil.

“Sejak kecil saya akrab dengan maritim, karena memang saya tinggal di pesisir pantai. Saya siap mengabdi untuk melestarikan wilayah maritim kita,” kata Ikhwan Arief.

Latar belakang Ikhwan sebagai anak nelayan tentu memberikan makna yang lebih dalam pada amanat yang kini diembannya. Baginya, laut bukan sekadar sumber penghidupan, namun juga simbol kekuatan, tantangan, dan tanggung jawab. Sebagai Ketua Cabang GP Ansor Banyuwangi, Ikhwan telah lama terlibat dalam berbagai kegiatan sosial dan keagamaan.

Baca Juga :

Kini, sebagai pemimpin Baritim, Ia siap memberikan tenaga dan pikirannya untuk menjaga kedaulatan maritim Indonesia, yang meliputi ribuan pulau dan garis pantai terpanjang di dunia.

Banser, sebagai organisasi yang memiliki struktur organisasi yang kuat dan beragam, memiliki delapan satuan khusus yang berperan dalam berbagai bidang strategis. Dari Corp Provost yang bertugas menjaga marwah organisasi, hingga Banser Tanggap Bencana yang selalu siaga dalam penanggulangan bencana, setiap satuan memiliki fungsi spesifik untuk melayani kebutuhan masyarakat. Diantara satuan tersebut, Banser Maritim memiliki tugas khusus untuk menjaga wilayah perairan Indonesia yang luas dan penuh tantangan.

Dengan luasnya wilayah perairan Indonesia, tantangan di sektor maritim memang sangat beragam. Dari masalah penangkapan ikan ilegal, pencemaran laut, hingga ancaman terhadap kedaulatan perairan nasional, peran Baritim semakin krusial. Di bawah kepemimpinan Ikhwan, Banser Maritim diharapkan mampu berperan aktif dalam menjaga dan melestarikan ekosistem laut, melindungi hak-hak nelayan, serta menghadapi berbagai ancaman di sektor perairan.

Pengukuhan para pemimpin satuan khusus Banser, termasuk Ikhwan, tidak hanya menjadi sebuah seremoni semata. Setelah pengukuhan, mereka diharapkan mampu menjalankan tugas dengan penuh dedikasi, bahkan siap siaga 24 jam untuk melayani masyarakat. Dalam konteks ini, kepemimpinan Ikhwan sebagai Komandan Baritim tentu menjadi sorotan, mengingat pentingnya sektor maritim bagi Indonesia sebagai negara kepulauan.

Halaman Selanjutnya :
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kabar Terbaru Kasus Siswa MA As-Syafi'iyah Jakarta Selatan Dianiaya Kakak Kelasnya Hinga Koma, Polisi Periksa Keluarga Pelaku

Kabar Terbaru Kasus Siswa MA As-Syafi'iyah Jakarta Selatan Dianiaya Kakak Kelasnya Hinga Koma, Polisi Periksa Keluarga Pelaku

Polisi telah memeriksa sebanyak 11 orang saksi terkait kasus penganiayaan terhadap Alfian Adi siswa MA As-Syafiiyah di Jakarta Selatan yang mengalami koma.
Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Polisi menetapkan FA sebagai tersangka pelaku aksi koboi penodong senjata api (senpi) kepada anggota PPSU di Pejaten Barat, Jakarta Selatan.
Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Sebab dalam laga tersebut, Timnas Indonesia yang bertandang ke China dinilai kurang bagus mainnya hingga berujung kalah dengan skor 2-1. Lalu nama STY trending
Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Keistimewaan dari amalan ini, sangat dianjurkan dan mudah dilakukan. Jadi sangat disayangkan bila ditinggalkan. Apa amalan tersebut? Simak Ustaz Adi Hidayat..
Sukses Gelar MotoGP, Mandalika Diharapkan Diharapkan Jadi Sport Centre

Sukses Gelar MotoGP, Mandalika Diharapkan Diharapkan Jadi Sport Centre

Perhelatan MotoGP di Sirkuit Mandalika beberapa waktu lalu membuat pemerintah setempat ingin Mandalika menjadi Sport Center yang resmi dan diurus oleh negara.
Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah menjelaskan secara detail soal perbedaan pendapat tentang penggunaan kalimat sayyidina pada bacaan sholawat Nabi. Simak di sini!
Trending
AFC Siapkan Sanksi Berat untuk Bahrain Usai Menolak Laga Tandang, Timnas Indonesia Bisa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026

AFC Siapkan Sanksi Berat untuk Bahrain Usai Menolak Laga Tandang, Timnas Indonesia Bisa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia bakal melakoni laga kandang melawan Bahrain pada 25 Maret 2025 dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah menjelaskan secara detail soal perbedaan pendapat tentang penggunaan kalimat sayyidina pada bacaan sholawat Nabi. Simak di sini!
Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Keistimewaan dari amalan ini, sangat dianjurkan dan mudah dilakukan. Jadi sangat disayangkan bila ditinggalkan. Apa amalan tersebut? Simak Ustaz Adi Hidayat..
Sukses Gelar MotoGP, Mandalika Diharapkan Diharapkan Jadi Sport Centre

Sukses Gelar MotoGP, Mandalika Diharapkan Diharapkan Jadi Sport Centre

Perhelatan MotoGP di Sirkuit Mandalika beberapa waktu lalu membuat pemerintah setempat ingin Mandalika menjadi Sport Center yang resmi dan diurus oleh negara.
Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Polisi menetapkan FA sebagai tersangka pelaku aksi koboi penodong senjata api (senpi) kepada anggota PPSU di Pejaten Barat, Jakarta Selatan.
Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Sebab dalam laga tersebut, Timnas Indonesia yang bertandang ke China dinilai kurang bagus mainnya hingga berujung kalah dengan skor 2-1. Lalu nama STY trending
AFC dan FIFA Nyatakan Timnas Indonesia Menang 3-0 atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Begini

AFC dan FIFA Nyatakan Timnas Indonesia Menang 3-0 atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Begini

Timnas Indonesia bakal dinyatakan menang dengan skor 3-0 atas Bahrain di kualifikasi Piala Dunia 2026 jika AFC dan FIFA mengambil sebuah keputusan yang tegas.
Selengkapnya
Viral