News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Laka Karambol di Situbondo Libatkan 3 Kendaraan, Diduga Akibat Pengemudi Mabuk

Kecelakaan karambol melibatkan truk dan dua kendaraan pribadi di Jalur Pantura, pintu masuk Hutan Taman Nasional Baluran, Kabupaten Situnbondo, Jawa Timur.
Rabu, 5 Juli 2023 - 16:48 WIB
Laka Karambol di Situbondo Libatkan 3 Kendaraan
Sumber :
  • tvOne - hery sampurno

Situbondo, tvOnenews.com - Kecelakaan karambol melibatkan truk dan dua kendaraan pribadi di Jalur Pantura, pintu masuk Hutan Taman Nasional Baluran, Kabupaten Situnbondo, Jawa Timur.

Meski tidak ada korban jiwa, namun insiden tabrakan itu mengakibatkan mobil yang terlibat tabrakan rusak berat. Bahkan, para penumpang mobil APV, yang diketahui rombongan pengantin dari Pasuruan, sempat keleleran di lokasi kejadian.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kendaraan yang terlibat yaitu mobil Nopol P 1532 DV, yang diduga pengemudi tengah dalam kondisi mabuk akibat pengaruh minuman keras (miras), kendaraan Nopol APV N 1156 XW, yang diketahui membawa rombongan pengantin, dan truk Nopol AG 9185 UO, Rabu (5/7).

Diperoleh keterangan, insiden tabrakan beruntun yang melibatkan tiga mobil itu, berawal saat IM (27) warga Desa Sumberrejo, Kecamatan Banyuputih, Kabupaten Situbondo mengemudikan mobil Agya, melaju dari arah Banyuwangi menuju ke arah Situbondo, dengan kecepatan tinggi.

Namun, saat melintas di lokasi kejadian, IM mendahului dua bus yang tidak diketahui identitasnya di depannya. Sedangkan pada saat yang bersamaan dari arah berlawanan muncul truk, yang dikemudikan Sulistiyawanto (39) warga Malang, dan mobil APV yang dikemudikan Indra Prayitno (41), warga Pasuruan.

Karena saat mendahului dua bus di depannya, IM tidak memperhatikan arus lalin dari arah berlawanan, sehingga tabrakan beruntun yang melibatkan tiga kendaraan tidak dapat dihindari di jalur Pantura Situbondo, tepatnya di tikungan jalan Desa Wonorejo, Kecamatan Banyuputih, Situbondo.

Sopir mobil Agya berinisial IM mengaku sempat menengak miras, namun dia mengaku masih sadar saat mengendarai mobilnya. Ada aroma alkohol pas menjelasakan kronologi kecelaakan ke warga dan aparat kepolisian di lokasi,” kata Capunk Sampurna, salah seorang warga setempat

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Insiden tabrakan beruntung, yang melibatkan tiga kendaraan di jalur pantura Situbondo saat ini tengah di tangani unit kecelakaan lalu lintas Polres Situbondo. Karena tidak ada korban jiwa dan hanya kerugian material, kecelakaan sendiri selanjutnya diselesaikan secara kekeluargaan. (hso/gol)

 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT