18.821 Warga Terdampak Banjir di Cilacap, Sebagian Telah Mengungsi
Bencana banjir yang terjadi di wilayah kabupaten Cilacap, Jawa Tengah berdampak terhadap 18.821 jiwa atau warga.
Minggu, 20 Maret 2022 - 19:10 WIB
Sumber :
- tim tvOne - Ian
Warga dihimbau agar selalu waspada, dan cepat mengungsi ketempat yang lebih aman, jika hujan deras kembali mengguyur wilayah kabupaten Cilacap, terus wilayah timur, dan wilayah Kabupaten Banyumas. (Ian Sutriana/ito)
Load more