Ia memastikan tidak ada korban jiwa dari kejadian tersebut. Meski demikian, sejumlah warga sekitar sudah mengungsi.
"Alhamdulillah tidak ada korban, kami kerahkan Babinkamtibmas. Warga yang ada (tinggal di sekitar, Red.) di tembok pembatas sudah meninggalkan tempat. Listrik dipadamkan untuk antisipasi hal yang tidak diinginkan," tuturnya.
Ia mengatakan sejauh ini ada tiga rumah yang rusak karena terkena api dari gudang tersebut. (ant/buz)
Load more